REPUBLIK INDONESIA
KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT
DIREKTORAT JENDERAL SUMBER DAYA AIR
JUSTIFIKASI TEKNIS PENGADAAN KENDARAAN PENDUKUNG
KEGIATAN PENGEBORAN
BALAI WILAYAH SUNGAI SULAWESI III
TAHUN ANGGARAN 2024
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAN KAJIAN TEKNIS ............................................................. 1
REPUBLIK INDONESIA ...................................................................................................................... 1
JUSTIFIKASI TEKNIS PENGADAAN KENDARAAN PENDUKUNG KEGIATAN PENGEBORAN .. 1
LEMBAR PENGESAHAN JUSTIFIKASI TEKNIS ............................................................................... 1
BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................................................... 3
I.1 UraianProyek ............................................................................................................................ 3
I.2 Dasar Metode Pengadaan........................................................................................................ 4
I.3 DataPengadaan ........................................................................................................................ 4
BAB II JUSTIFIKASI TEKNIS .............................................................................................................. 5
II.1 PembahasanJustifikasi ............................................................................................................. 5
II.2 Jenis dan Jumlah Barang ......................................................................................................... 5
II.3 Spesifikasi Barang .................................................................................................................... 6
II.4 Penentuan Calon Penyedia .................................................................................................... 10
BAB IIIKESIMPULAN ........................................................................................................................ 11
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
BAB I
PENDAHULUAN
I.1 Uraian Proyek
Peristiwa gempa bumi berkekuatan 7,4 magnitudo di Sulawesi Tengah dan diikuti
dengan tsunami yang melanda pantai barat Pulau Sulawesi bagian utara pada
tanggal 28 September 2018 mempengaruhi lebih dari 1,4 Juta orang terkena
dampak.Berdasarkan data yang dirilis BNPB Sulawesi Tengah, bencana tersebut
menyebabkan 2.081 orang meninggal dunia ,4.438 orang terluka ,200.000 orang
mengungsi, serta lebih dari 1.300 orang hilang.Menurut pemerintah, kerugian
ekonomi akibat bencana ini ditaksir mencapai Rp24,11 triliun atau
$1,7miliar,kerugian tersebut mencakup kerusakan parah pada infrastruktur
permukiman, penyediaan air,irigasi, jalan, jembatan, bandara, dan infrastruktur
pelabuhan.
Pemerintah Indonesia dengan dukungan Asian Development Bank (ADB)
melaksanakan kegiatan Bantuan Darurat Rehabilitasi dan Rekonstruksi atau
Emergency Assistancefor Rehabilitation and Reconstruction (EARR) merupakan
salah satu program yang mendukung Pemerintah Indonesia dalam membangun
kembali infrastruktur yang rusak akibat bencana alam di Sulawesi Tengah. Pada 30
September 2019, ADB menyetujui pinjaman bantuan darura tuntuk EARR untuk
komponen dibawah Executing Agency( EA) Kementerian PUPR senilai $188 juta
(LoanNo.3793-INO). Komponen pertama di bawah EA Kementerian PUPR akan
membantu pemerintah dalam membangun, merehabilitasi, dan meningkatkan
fasilitas pendidikan dan penyediaan air, termasuk pengolahan dan distribus iair,
yang sesuai dengan standar ketahanan yang lebih baik (buildbackbetter).
Komponen satu ini juga akan meningkatkan infrastruktur sumber daya air dengan
membangun kembali system irigasi Gumbasa, meningkatkan system pasokan air
baku PASIGALA, serta membangun tanggul pengaman pantai (coastal protection
)untuk mencegah erosi dan banjir rob. Dampak dari kegiatan EARR diharapkan
dapat mengurangi tekanan sosial- ekonomi masyarakat pasca bencana serta
tersedianya akses yang memadai bagi masyarakat terhadap infrastruktur yang
inklusif dan berkelanjutan di Palu, Sulawesi Tengah.
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
Untuk kegiatan peningkatan pasokan air baku terdapat kegiatan pengeboran
(groundwater) dengan alat Drilling Rig, dimana untuk menunjang kegiatan tersebut
diperlukan 3 kendaraan pendukung yaitu Dump Truck, Water Tank Truck & Pump
dan Truck Crane
I.2 Dasar Metode Pengadaan
a. Berdasarkan Loan Agreement antara Pemerintah Indonesia dan Asian
Development Bank (ADB) Loan No. 3793-INO tanggal 30 September
2019, dimana disebutkan pada poin (w) halaman 3 bahwa Peraturan
Pengadaan adalah ADB Procurement Regulations for ADB Borrowers –
Good, Works, Nonconsulting and Consulting Srvices (2017, as amended
from time to time)
b. Project Administration Manual (PAM) dan Procurement Plan yang
menyebutkan Metode pengadaan pembelian kendaraan penunjang
kegiatan pengeboran adalah metode RFQ (Request for Quotation).
I.3 Data Pengadaan
Nama Satker : Balai Wilayah Sungai Sulawesi III
Kegiatan : Emergency Assistance for Rehabilitation and
Reconstruction (EARR) Loan ADB No. 3793-INO
NamaPekerjaan :Pengadaan Kendaraan Pendukung Kegiatan
Pengeboran
SumberDana : Loan ADB 3793-INO
WaktuPelaksanaan : 90 Hari Kalender
LokasiProyek : Palu, Sulawesi Tengah
BAB II
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
JUSTIFIKASI TEKNIS
II.1 Pembahasan Justifikasi
Metode Pengadaan pada pengadaan kendaraan pendukung kegiatan
pengeboran berdasarkan Procurement Plan ADB adalah RFQ (Request for
Quotation) dimana metode ini mengundang minimal 3 penyedia dengan
cara membandingkan harganya. Penyedia yang diundang berdasarkan
kriteria yaitu memenuhi syarat secara legal dan dapat menyediakan
kendaraan yang sesuai justifikasi teknis, prosedur pelaksanaan dituangkan
dalam dokumen RFQ terlampir.
II.2 Jenis dan Jumlah Barang
Unit Total
Delivery Schedule
Item Description Unit Quantity Price Price
JadwalPengirima
Item Uraian Satuan Jumlah HargaS Harga
n
atuan Total
1 Dump Truck Unit 1 90(Sembilan
Puluh) Hari
Kalender Sejak
Penandatanganan
Kontrak
2 Water Tank Truck & Unit 1 90(Sembilan
Pump Puluh) Hari
Kalender Sejak
Penandatanganan
Kontrak
3 Truck Crane Unit 1 90(Sembilan
Puluh) Hari
Kalender Sejak
Penandatanganan
Kontrak
II.3 Spesifikasi Barang
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
NO NAMA BARANG URAIAN TEKNIS,SPESIFIKASI DAN STANDAR
1. DUMP TRUCK
The Truck should have a
hydraulically operated
open box bed,tripping at
rear-end
Cabin : Hard Top,2 doors,3 seatsAir Conditioner (AC)
Engine Type : Diesel
Cylinder Volume : >3.900 cc
Power Output : >125 PS
Drive Type : Right-hand drive
Transmission : Manual; 5 speed front, 1 speed rear
Emission Standard : >Euro 4
Steering System : Power Steering
Fuel Tank Capacity : >100 liters
Payload : > 6.000 kg(> 3.4m x 2m x 0.7m)
Tool Set : As per manufacturer’s standard set
Logo : Cutingstikersesuaipermintaan
2. WATER TANK TRUCK
& PUMP
Cabin : Hard Top,2 doors,3 seats, Air Conditioner (AC)
Engine Type : Diesel
Cylinder Volume : >3.900 cc
Power Output : >125 PS
Drive Type : Right-hand drive
Transmission : Manual; 5 speed front, 1 speed rear
Emission Standard : >Euro 4
Steering System : Power Steering
Fuel Tank Capacity : >100 liters
Tool Set : As per manufacturer’s standard set
Superstructure :
Tank material : Sesuai standard untuk air
bersihdilengkapidenganTangga
Storage : Tempatpenyimpananselangdanperalatan
Pompa Air : Pompa Air diesel 2”
lengkapdenganpenyimpanannya
Tap : Stop Kran 2”
Tank Capacity : Min 4.000 liters
Flow Speed : >500 liters/min
Delivery head : >20 meters
6
Suction head : > 6 meters
Accessories
Hose : Spiral type with minimum leght of 10 meter
Logo : Cuting stiker sesuai permintaan
Working light : 18 watt; 6 LED sebanyak 2 Unit
Rotary light : 70 Watt;H 1/24 V/70 W
3. TRUCK CRANE
Cabin : Hard Top,2 doors,3 seats Air Conditioner (AC)
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
Engine Type : Diesel
Cylinder Volume : >3.900 cc
Power Output : >125 PS
Drive Type : Right-hand drive
Transmission : Manual; 5 speed front, 1 speed rear
Emission Standard : >Euro 4
Steering System : Power Steering
Fuel Tank Capacity : >100 liters
Tool Set : As per manufacturer’s standard set
Logo : Cuting stiker sesuai permintaan
Crane :
Type/model : Telescopic with three boom sections
Lifting Capacity : Minimum of 3.000 kg with a lifting distance of 3
meters
Lifting Height : >8 meters
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
Dump Truck
Gambar hanya sebagai Ilustrasi
Water Tank Truck & Pump
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
Truck Crane
Gambar hanya sebagai Ilustrasi
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
II.4 Penentuan Calon Penyedia
Dengan dasar spesifikasi teknis diatas,ditentukan calon penyedia sebagai berikut:
1. PT. Garis Harmoni
Jalan Jemursari Selatan, IV/20 Surabaya
Jawa Timur 60237
Indonesia
2. PT Bosowa Berlian Motor
Jl. Urip sumoharjo No 266
Makassar Sulawesi Selatan 90231
3. PT Djawa Baru
Jl. Guntur No.25 Oro Oro Dowo Klojen
Malang (Kota) Jawa Timur
Indonesia
Justifikasi Teknis Pengadaan Kendaraan Pendukung Pengeboran
BAB III
KESIMPULAN
Berdasarkan Loan Agreement dan PAM dari Emergency Assistance for
Rehabilitation and Rekonstruction (EARR) ADB Loan No. 3793-INO metode
pengadaan sudah ditentukan RFQ (Request For Quotation) dan berdasarkan
ketentuan spesifikasi barang calon penyedia yang akan diundang adalah :
1. PT. Garis Harmoni
Jalan Jemursari Selatan, IV/20 Surabaya
Jawa Timur60237
Indonesia
2. PT Bosowa Berlian Motor
Jl. Urip sumoharjo No 266
Makassar Sulawesi Selatan 90231
3. PT Djawa Baru
Jl. Guntur No.25 Oro Oro Dowo Klojen
Malang (Kota) Jawa Timur
Indonesia
LAMPIRAN-1
Loan Agreement EARR ADB Loan No. 3793-INO
LAMPIRAN-2
Project Administration Manual (PAM) EARR ADB Loan No. 3793-INO termasuk Procurement Plan
LAMPIRAN-3
Dokumen RFQ| Authority | |||
|---|---|---|---|
| 26 January 2016 | Pengadaan 1 (Satu) Unit Mesin Bor Beserta Perlengkapannya | Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat | Rp 20,000,000,000 |
| 12 May 2017 | Pengadaan Peralatan Pengeboran Dan Perlengkapannya | Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat | Rp 19,998,660,000 |
| 19 January 2016 | Pengadaan Peralatan Pemboran Air Tanah Beserta Pelengkap Dan Kendaraan Angkut | Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat | Rp 19,939,680,000 |
| 12 March 2019 | Pengadaan Alat Bor Bws Sulawesi IV Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara | Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat | Rp 17,850,000,000 |
| 21 June 2022 | Ground Water Equipment (Drilling Rig); Kota Palu; Sulawesi Tengah; 1 Unit; 1 Unit; Nf; K; Myc | Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat | Rp 17,272,977,000 |
| 19 November 2013 | Pengadaan Sistem Vts Radar Wakatobi | Balitbangkp | Rp 5,000,000,000 |
| 6 December 2018 | Pengadaan Mud Pump | Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat | Rp 4,472,000,000 |