Pengadaan Benih Kopi Siap Tanam Kegiatan Peremajaan Tanaman Kopi Arabika Di Kabupaten Enrekang

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 11088036
Date: 5 July 2020
Year: 2020
KLPD: Provinsi Sulawesi Selatan
Work Unit: Dinas Tanaman Pangan Hortikultura Dan Perkebunan Provinsi Sulawesi Selatan
Procurement Type: Pengadaan Barang
Method: Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 1,925,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 1,923,500,000
Winner (Pemenang): CV Cahaya Mula
NPWP: 316791482802000
RUP Code: 25832516
Work Location: Kab. Enrekang - Enrekang (Kab.)
Participants: 49
Applicants
Reason
0316791482802000Rp 1,625,000,000-
0748314168801000Rp 1,542,500,000Berdasarkan hasil VISITASI dan KLARIFIKASI lapangan yang dilaksanakan oleh POKJA VI pada Hari Jumat Tanggal 21 Agustus 2020 ke Penangkar Benih Buntu Pasele yang beralamat di Jalan Beringin, Kelurahan Pasele Kecamatan Rantepao Kabupaten Toraja Utara untuk Paket Pengadaan Benih Kopi siap tanam Kopi Arabika di Kabupaten Enrekang pada satuan kerja Dinas Tanaman pangan, Holtikultura dan Perkebunan Propinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2020, POKJA VI menyimpulkan bahwa : • Jumlah batang benih kopi yang diisyaratkan yaitu 250.000 batang + 10 % Refraksi sedangkan penangkar benih Buntu Pasele tidak memiliki KETERSEDIAAN BENIH seperti yang dipersyaratkan (STOK TIDAK MENCUKUPI). • Tinggi tanaman sebagian besar kurang dari 15 cm sesuai spesifikasi teknis yang dipersyaratkan. • Jumlah daun benih kopi milik penangkar Buntu Pasele tidak semuanya berjumlah minimal 5 pasang dan belum mengembang penuh sesuai dengan spesifikasi teknis yang dipersyaratkan. • Berdasarkan keterangan pemilik/penangkar benih Buntu Pasele, Benih siap salur hanya sebagian kecil yang telah bersertifikat sedangkan benih siap salur harus semuanya bersertifikat sesuai dengan spesifikasi teknis yang dipersyaratkan.
0019371145806000Rp 1,737,500,000Berdasarkan hasil VISITASI dan KLARIFIKASI lapangan yang dilaksanakan oleh POKJA VI pada Hari Jumat Tanggal 21 Agustus 2020 ke Penangkar Benih Buntu Pasele yang beralamat di Jalan Beringin, Kelurahan Pasele Kecamatan Rantepao Kabupaten Toraja Utara untuk Paket Pengadaan Benih Kopi siap tanam Kopi Arabika di Kabupaten Enrekang pada satuan kerja Dinas Tanaman pangan, Holtikultura dan Perkebunan Propinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2020, POKJA VI menyimpulkan bahwa : • Jumlah batang benih kopi yang diisyaratkan yaitu 250.000 batang + 10 % Refraksi sedangkan penangkar benih Buntu Pasele tidak memiliki KETERSEDIAAN BENIH seperti yang dipersyaratkan (STOK TIDAK MENCUKUPI). • Tinggi tanaman sebagian besar kurang dari 15 cm sesuai spesifikasi teknis yang dipersyaratkan. • Jumlah daun benih kopi milik penangkar Buntu Pasele tidak semuanya berjumlah minimal 5 pasang dan belum mengembang penuh sesuai dengan spesifikasi teknis yang dipesyaratkan. • Berdasarkan keterangan pemilik/penangkar benih Buntu Pasele, Benih siap salur hanya sebagian kecil yang telah bersertifikat sedangkan benih siap salur harus semuanya bersertifikat sesuai dengan spesifikasi teknis yang dipersyaratkan.
0017535972804000Rp 1,437,500,0001. Tidak Memiliki pengalaman Penyediaan barang pada divisi yang sama (Hasil dari Pertanian, Hortikultura dan Perkebunan) paling kurang 1 (satu) pekerjaan dalam kurun waktu 1 (satu) tahun terakhir baik di lingkungan pemerintah maupun swasta, termasuk pengalaman subkontrak; 2. Tidak Memiliki pengalaman Penyediaan barang sekurang - kurangnya dalam kelompok (grup) Tanaman Stimulan, rempah – rempah dan aromatik yang sama paling kurang 1 (satu) pekerjaan dalam kurun waktu 3 (tiga) tahun terakhir baik di lingkungan pemerintah maupun swasta, termasuk pengalaman subkontrak
0749663381803000Rp 1,297,500,000a. Penawaran Harga yang disampaikan TIDAK WAJAR berdasarkan informasi terkini harga penawaran dan/atau harga satuan di pasar berdasarkan hasil survey yang dilaksanakan oleh Dinas Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan. Berdasarkan Dokumen Pemilihan BAB III Instruksi Kepada Penyedia (IKP) Angka 27. Evaluasi Dokumen Penawaran dan Kualifikasi 27.6 Evaluasi Harga Nomor 1) dan 5) apabila hasil evaluasi dan klarifikasi kewajaran harga penawaran dinyatakan tidak wajar maka penawaran digugurkan. b. Berdasarkan hasil VISITASI dan KLARIFIKASI lapangan yang dilaksanakan oleh POKJA VI pada Hari Jumat Tanggal 21 Agustus 2020 ke Penangkar Benih Buntu Pasele yang beralamat di Jalan Beringin, Kelurahan Pasele Kecamatan Rantepao Kabupaten Toraja Utara untuk Paket Pengadaan Benih Kopi siap tanam Kopi Arabika di Kabupaten Enrekang pada satuan kerja Dinas Tanaman pangan, Holtikultura dan Perkebunan Propinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2020, POKJA VI menyimpulkan bahwa : • Jumlah batang benih kopi yang diisyaratkan yaitu 250.000 batang + 10 % Refraksi sedangkan penangkar benih Buntu Pasele tidak memiliki KETERSEDIAAN BENIH seperti yang dipersyaratkan (STOK TIDAK MENCUKUPI). • Tinggi tanaman sebagian besar kurang dari 15 cm sesuai spesifikasi teknis yang dipersyaratkan. • Jumlah daun benih kopi milik penangkar Buntu Pasele tidak semuanya berjumlah minimal 5 pasang dan belum mengembang penuh sesuai dengan spesifikasi teknis yang dipersyaratkan. • Berdasarkan keterangan pemilik/penangkar benih Buntu Pasele, Benih siap salur hanya sebagian kecil yang telah bersertifikat sedangkan benih siap salur harus semuanya bersertifikat sesuai dengan spesifikasi teknis yang dipersyaratkan.
CV Adirahayu Sejahtera
0031950819801000Rp 1,370,000,000Tidak Memiliki pengalaman Penyediaan barang sekurang - kurangnya dalam kelompok (grup) Tanaman Stimulan, rempah – rempah dan aromatik yang sama paling kurang 1 (satu) pekerjaan dalam kurun waktu 3 (tiga) tahun terakhir baik di lingkungan pemerintah maupun swasta, termasuk pengalaman subkontrak
0031874969805000Rp 1,111,250,0001. Tidak Memiliki pengalaman Penyediaan barang sekurang - kurangnya dalam kelompok (grup) Tanaman Stimulan, rempah – rempah dan aromatik yang sama paling kurang 1 (satu) pekerjaan dalam kurun waktu 3 (tiga) tahun terakhir baik di lingkungan pemerintah maupun swasta, termasuk pengalaman subkontrak; 2. Penawaran Harga yang disampaikan Tidak Wajar berdasarkan informasi terkini harga penawaran dan/atau harga satuan di pasar. Berdasarkan Dokumen Pemilihan BAB III Instruksi Kepada Penyedia (IKP) Angka 27. Evaluasi Dokumen Penawaran dan Kualifikasi 27.6 Evaluasi Harga Nomor 1) dan 5) apabila hasil evaluasi dan klarifikasi kewajaran harga penawaran dinyatakan tidak wajar maka penawaran digugurkan
CV Biru Utama
0709574149801000Rp 1,635,000,0001. Tidak Memiliki Surat Dukungan Jaminan Suplai Bermaterai 6.000,- dengan mencantumkan nama paket pengadaan; 2. Tidak Memiliki Izin produksi komoditi kopi dari penjamin suplai dan 3. Tidak Memiliki Dokumen Pembelian Biji Kopi
CV Rafli Putra Jaya
07*7**4****07**0--
CV Millenindo
07*2**5****01**0--
0845791904803000--
0033047309801000--
0841394851807000--
0743583304801000--
CV Wanua Raya Lestari
0666114475801000--
0026640870626000--
0032140931626000--
0825722358805000--
0029923638805000--
0032170888805000--
CV Karya Haika
0723576757805000--
CV Manai Jaya
0014106710803000--
CV Arif Jaya
00*3**6****07**0--
0831779749805000--
CV Mulia Karya Persada
0733138127805000--
0715701249805000--
CV Brima Karya Nusantara
09*1**4****14**0--
CV Tasyayu Azzahra
0723890257726000--
CV Rizma Jaya
0012042511805000--
0032489395805000--
CV Patara Agra
0709575591801000--
0020138483815000--
0031677552807000--
0700137987626000--
0820812410809000--
0668541683805000--
0845167188805000--
0921923488802000--
0724596952807000--
0014100184807000--
0713605228801000--
CV Daya Guna
0016293995803000--
0032445306801000--
0911295186801000--
0020131066806000--
CV Fadlimulia Sakti
08*1**1****05**0--
CV Mitra Tani
0032268112822000--
0031420300805000--
Hakikat Makassar
08*7**5****05**0--
Tenders also won by CV Cahaya Mula
Authority
2 March 2019Paket 42, Kegiatan Penanaman Rhl Secara Vegetatif Di Desa Sarimurni 2 Kecamatan Randangan Kabupaten Pohuwato, Uptd Kph Wil. III Pohuwato Seluas 135 HaKementerian Lingkungan Hidup dan KehutananRp 2,797,677,000
4 September 2018Pembuatan Tanaman Reboisasi Intensif Di Kphl Mamasa Tengah Lokasi Tombang 2 Desa Salu Rano Kec. Tanduk Kalua Kab. Mamasa Seluas 100 Ha (Paket III)Kementerian Lingkungan Hidup dan KehutananRp 1,518,100,000
22 February 2021Pengadaan Benih Kakao Sambung PucukKementerian PertanianRp 1,380,000,000
26 April 2019Pengadaan Benih Kelapa, Pupuk Npk Dan Herbisida Kegiatan Peremajaan Tanaman Kelapa Kab. Kep. Tanimbar 400 Ha.Pemerintah Daerah Provinsi MalukuRp 1,284,000,000
14 October 2016Pengadaan Benih Kakao Sambung Pucuk Peremajaan (Paket 16)Kab. BulukumbaRp 1,200,000,000
16 August 2021Pengadaan Benih Kelapa Genjah Perluasan Tanaman Kelapa Di Kab. JenepontoKementerian PertanianRp 1,005,000,000
2 May 2018Pengadaan Pupuk Majemuk Rawat Ratoon Tebu Kabupaten Bone (Paket II)Provinsi Sulawesi SelatanRp 831,250,000
26 May 2017Pembuatan Tanaman Reboisasi Pola Intensif Pada Kegiatan Rehabilitasi Hutan Dan Lahan Di Lokasi Tubo Selatan Kphl. Malunda ( Paket VII )NTB, UKPBJ Kementerian LHK Provinsi Nusa Tenggara BaratRp 700,810,000
21 July 2020Pengadaan Benih Kelapa Genjah Peremajaan Tanaman KelapaProvinsi Sulawesi SelatanRp 700,000,000
3 August 2020Kopi - Bibit KopiKab. MamasaRp 651,756,000