Rehabilitasi Irigasi Wewenang Propinsi (Utuh & Lintas Kab/Kota) Pada Wilayah V (Kab/Kota Agam-Bukittinggi) D.I. Batang Gumarang (Dak)

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 8810016
Date: 2 March 2015
Year: 2015
KLPD: UKPBJ Provinsi Sumatera Barat
Work Unit: Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Lelang Umum - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Contract Type: Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 1,576,466,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 1,576,466,000
Winner (Pemenang): CV Raya Konstruksi
NPWP: 031192206201000
Work Location: DI Batang Gumarang, Kabupaten Agam - Agam (Kab.)
Participants: 54
Applicants
Reason
0031192206201000Rp 1,370,555,000-
CV Sari Indah
0017366014202000Rp 1,322,999,000CV. Sari Indah dinyatakan gugur teknis karena : 1. METODE PELAKSANAAN Pekerjaan Saluran a. Pekerjaan Batu Kali Camp 1:4 (Batu bekas Bongkaran) Metode yang dijelaskan batu yang digunakan bukan batu yang berasal dari bekas bongkaran, Hal ini tidak wajar secara teknis karena batu yang digunakan seharusnya batu yang berasal dari hasil item bongkar pasangan batu dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan b Pekerjaan Batu Kali Camp 1:4 (Batu bekas Bongkaran) Metode yang dijelaskan pelaksanaan pekerjaan dilaksanakan pada minggu ke 24 sedangkan pekerjaan bongkaran pasangan batu dilaksanakan pada minggu ke 26. Hal ini tidak wajar secara teknis karena batu hasil bekas bongkaran pasangan batu digunakan untuk pekerjaan pasangan batu kali (batu bekas bongkaran) dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan 2. PERSONIL INTI Personil Inti yang ditempatkan secara penuh dilapangan yang ditawarkan untuk tenaga Adminitrasi/keuangan adalah SMA sedangkan yang diminta dalam dokumen lelang adalah D3 ekonomi/akuntansi 3. ANALISA TEKNIS Calon Penyedia Tidak Menyampaikan Syarat Substansial yang diminta berdasarkan dokumen pengadaan yaitu : Analisa Teknik Pekerjaan
CV Catur Putra Buana.
00*8**5****01**0Rp 1,261,198,000CV. Catur Putra Buana dinyatakan gugur teknis karena : METODE PELAKSANAAN Pekerjaan Saluran a. Pekerjaan Batu Kali Camp 1:4 (Batu bekas Bongkaran) Metode yang dijelaskan batu yang digunakan batu yang berasal dari batu sungai/didatangkan dari luar lokasi pekerjaan, Hal ini tidak wajar secara teknis karena batu yang digunakan seharusnya batu yang berasal dari hasil item bongkar pasangan batu dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan b Pekerjaan Batu Kali Camp 1:4 (Batu bekas Bongkaran) Metode yang dijelaskan pelaksanaan pekerjaan dilaksanakan pada minggu ke 11 - 16 sedangkan pekerjaan bongkaran pasangan batu dilaksanakan pada minggu ke 9-10 dan 24-25. Hal ini tidak wajar secara teknis karena batu hasil bekas bongkaran pasangan batu digunakan untuk pekerjaan pasangan batu kali (batu bekas bongkaran) dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan c Membelah / Memecah Batu Besar Metode yang dijelaskan adalah pelaksanaan pekerjaan pembongkaran pasangan lama dan bukan metode membelah/memecah batu besar dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan d Pekerjaan Beton K-175 Metode yang dijelaskan untuk item pekerjaan beton k -175 menggunakan bekisting dan pembesian, hal ini tidak dapat dipertanggungjawabkan secara teknis karena beton k-175 pada saluran berfungsi sebagai lantai sehingga dalam pelaksanaannya tidak menggunakan bekisting dan pembesian sebagaimana yang terdapat pada gambar dokumen pengadaan dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan e Urugan Tanah Kembali di Belakang Pasangan diratakan Metode yang dijelaskan untuk urugan tanah di belakang pasangan diratakan dilaksanakan pada minggu ke 11-13 dengan volume 113 m3, sedangkan pekerjaan galian tanah biasa masih dilaksanakan hingga minggu ke 21 dan pasangan batu kali camp1 :4 masih dilaksanakan hingga minggu ke 23, hal ini tidak dapat dipertanggung jawabkan secara teknis karena urugan tanah kembali dibelakang pasangan diratakan harus beriringan dengan pelaksanaan pasangan batu kali atau lebih akhir selesainya dan tidak mungkin digantikan dengan material timbunan didatangkan yang hanya berjumlah 2 M3 dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan
0024681926201000Rp 1,331,975,000(a) CV. Cipta Perdana Mandiri dinyatakan gugur Administrasi karena : 1. SURAT PENAWARAN Tidak ada Penanggung Jawab Surat Penawaran yang disampaikan pada dokumen penawaran Dengan demikian dokumen penawaran yang disampaikan tidak dapat memenuhi persyaratan administrasi pada dokumen pengadaan disamping itu kelemahan / kekurangan dari dokumen penawaran CV. Cipta Perdana Mandiri adalah : 2. METODE PELAKSANAAN Pekerjaan Bendung a. Pekerjaan Beton K-175 Metode yang dijelaskan pekerjaan dilaksanakan setelah pekerjaan pembesian dan begisting selesai dilaksanakan yaitu pada minggu ke 16-20, hal ini tidak dapat dipertanggung jawabkan secara teknis karena pekerjaan bekisting dilaksanakan pada minggu ke 20 dan pembesian pada minggu ke 18 sehingga pekerjaan beton K-175 lebih dulu dilaksanakan sebelum pekerjaan bekisting dan pembesian selesai dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan Pekerjaan Saluran a. Pekerjaan Beton K-175 Metode yang dijelaskan untuk item pekerjaan beton k -175 menggunakan bekisting dan pembesian, hal ini tidak dapat dipertanggungjawabkan secara teknis karena beton k-175 pada saluran berfungsi sebagai lantai sehingga dalam pelaksanaannya tidak menggunakan bekisting dan pembesian sebagaimana yang terdapat pada gambar dokumen pengadaan dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan
CV Manggis Jasa Konstruksi
00*8**8****01**0Rp 1,227,171,000CV. Manggis Jasa Konstruksi dinyatakan gugur teknis karena : Metoda Pelaksanaan - Pekerjaan Bangunan Tidak ada disampaikan metode pelaksanaan untuk item pekerjaan : a. Pekerjaan Beton K-225 b Pembesian c Bekisting - Pekerjaan Saluran Tidak disampaikan metode pelaksanaan untuk item pekerjaan membelah/memecah batu besar - Pekerjaan Pintu Air Metode pelaksanaan yang dijelaskan tidak sesuai dengan jenis Pintu di dalam dokumen pengadaan
0018969550202000Rp 1,258,000,000CV. Pilar Agung Sejahtera dinyatakan gugur teknis karena : 1. METODE PELAKSANAAN - Pekerjaan Persiapan Tidak ada disampaikan metode pelaksanaan untuk item pekerjaan : a. Photo Dokumentasi dan Pelaporan b Kisdam dan Pengeringan - Pekerjaan Bangunan Tidak ada disampaikan metode pelaksanaan untuk item pekerjaan : a. Galian Tanah Berbatu b Pekerjaan Beton K-225 (Manual) - Pekerjaan Saluran Tidak disampaikan metode pelaksanaan untuk item pekerjaan membelah/memecah batu besar a. Galian Tanah Berbatu b Pasangan Batu Kali Camp 1:4 (batu Bekas bongkaran) c Pekerjaan Beton K-175 (manual) d Pekerjaan Beton K-225 (manual) e Bekisting untuk permukaan beton biasa f Pemebesian dengan besi polos dan ulir g Bongkaran Pasangan Lama dan pembersihan batu (manual) h Membelah/ memcah batu besar - Pekerjaan Pintu Air Metode pelaksanaan yang dijelaskan tidak sesuai dengan jenis Pintu di dalam dokumen pengadaan a. Pengadaan dan pemasangan pintu angkat tekan b Pengadaaan dan pemasangan Pintu Bangunan Bagi Ulir Stang Tunggal 2. ANALISA TEKNIS Calon Penyedia Tidak Menyampaikan Syarat Substansial yang diminta berdasarkan dokumen pengadaan yaitu : Analisa Teknis Pekerjaan
CV Sokan
0023368863203000Rp 1,487,231,000CV. Sokan dinyatakan gugur teknis karena : METODE PELAKSANAAN Pekerjaan Persiapan a. Pekerjaan Kisdam dan Pengeringan Metode yang dijelaskan pekerjaan dilaksanakan pada minggu ke 2-6 sedangkan pekerjaan pasangan batu kali camp 1:4 masih dilaksanakan hingga minggu ke 10 dan pekerjaan beton K-175 untuk lantai bangunan masih dilaksanakan pada minggu ke 9-10, hal ini tidak dapat dipertanggung jawabkan secara teknis dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan Pekerjaan Bendung a. Pekerjaan Beton K-175 Metode yang dijelaskan pekerjaan dilaksanakan pada minggu ke 9 sedangkan pembesian dan bekisting baru akan dilaksanakan pada minggu ke 10, hal ini tidak dapat dipertanggung jawabkan secara teknis karena pekerjaan beton K-175 lebih dulu dilaksanakan sebelum pekerjaan bekisting dan pembesian selesai dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan Pekerjaan Saluran a. Pekerjaan Beton K-175 Metode yang dijelaskan pekerjaan dilaksanakan pada minggu ke 11 sedangkan pekerjaan pasangan batu kali camp 1:4 sudah dilaksanakan sejak minggu ke 2 , hal ini tidak dapat dipertanggung jawabkan secara teknis karena pekerjaan beton K-175 digunakan untuk lantai saluran dan harusnya beriringan dilaksanakan dengan pasangan batu kali camp 1:4 untuk bagian bawah pasangan dengan demikian metode pelaksanaan yang disampaikan tidak dapat menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian pekerjaan
CV Asrul Amir
00*2**6****02**0--
CV Agung Construction
0012670360202000--
CV Lubuk Kilangan
0027173822201000--
0014595607203000--
0018593855201000--
CV Anugrah Cipta Bahana
0025923970201000--
CV Danterkusa Prima
0019173038201000--
CV Bintang Sago Jaya
0031916943203000--
0029499043202000--
0019412105202000--
CV Balgo Utama
0012674933201000--
CV Surya Mustika
0012682902203000--
CV Karya Saudara
0021146592201000--
0014235535203000--
CV Bhumi Bukit Barisan
0012685533203000--
CV Pratama Pasamindo
0023819378202000--
0017370743202000--
PT Paradhita Jayatama
0016888489202000--
0026391763202000--
CV Suci Karya
0014880710202000--
CV Karya Perdana
0014889910202000--
0014881494202000--
0027180223201000--
0020454799201000--
0713449668201000--
CV Yeyaro
0029497393202000--
CV Alvitra Cipta Karya
0017367822202000--
CV Sungai Badak
00*2**4****01**0--
CV Lusi Contraktor
00*2**2****01**0--
0024037566201000--
0012686754201000--
CV Nova Karya
00*1**2****01**0--
CV Air Randah
0026316067201000--
CV Mitra Cipta Mandiri
0661254201201000--
CV Dilla Surya Insani
0023818503202000--
PT Karya 89
0015214190201000--
0012138038202000--
CV Aru Jaya
0011017258201000--
CV Sari Graha Nusantara
0015810393201000--
0018595165201000--
0012680252201000--
CV Bangun Istana
0026392191202000--
0015806763201000--
CV Andromeda
00*2**0****01**0--
0317025526204000--
CV Jaya Rabanda
0029844701201000--
CV Bina Insan Sejati
0024683245201000--
Tenders also won by CV Raya Konstruksi
Authority
18 January 2023Pembangunan Ruang Kelas Baru (Rkb) Sdn 30 Air Dingin Kec Koto TangahKota PadangRp 2,982,720,000
21 March 2019Rehabilitasi Trotoar Paket 1Kota PadangRp 1,820,582,050
14 January 2021Paket VIII Di KatiakKab. AgamRp 1,799,999,946
31 January 2017Paket I, - Di. Kampuang Pili, Di. Patapaian, Di. NgalauKab. AgamRp 1,440,000,000
22 May 2019Belanja Modal Gedung Dan Bangunan - Pengadaan Bangunan Gedung Tempat Kerja Lainnya *GbkPemerintah Daerah Kabupaten Solok SelatanRp 1,259,100,000
22 May 2016Peningkatan Dan Rehabilitasi Saluran Drainase Paket 5Kantor Pertanahan Kota PadangRp 1,200,000,000
15 February 2016Rehab Konstruksi Fisik Dan Penambahan Ruangan Puskesmas TikuKantor Layanan Pengadaan - Kabupaten AgamRp 1,000,000,000
27 May 2024Pembangunan Rkb Smpn 13 PadangKota PadangRp 957,069,866
26 January 2018Peningkatan Di. Bandar Batang Lolo (Dak Penugasan)Kab. Solok SelatanRp 950,000,000
9 July 2014Rehabilitasi Puskesmas Perawatan Mampu Poned/Puskesmas Talawi (Dak)Rp 804,000,000