Pemeliharaan Lift

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10529777000
Date: 31 October 2025
Year: 2025
KLPD: Kab. Tangerang
Work Unit: Dinas Kesehatan
Procurement Type: Jasa Lainnya
Method: Pengadaan Langsung
Contract Type: Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 105,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 45,843,000
Winner (Pemenang): Global Tecknik Mandiri
NPWP: 00*7**2****51**0
RUP Code: 61400963
Work Location: RSUD Tigaraksa - Tangerang (Kab.)
Participants: 1
Attachment
KERANGKA  ACUAN KEBJA (KAK)                           
       BELANJA PEMELIHARAAN  ALAT BESAR - ALAT BESAR DARAT -             
               ALAT PENGANGKAT  (PEMELIHARAAN LIFT)                      
          RSUD TIGARAKSA KABUPATEN TANGERANG  TAHUN  2025                
                                                                         
                                                                         
1. PENDAHULUAN                                                           
        Pemeliharaan Lift merupakan kebutuhan pokok di RSUD Tigaraksa sebagai upaya agar
  Lift tetap awet dan tahan lama sehingga meminimalkan biaya. Pemeliharaan Lift dilakukan
  secara rutin selama satu tahun.                                        
                                                                         
                                                                         
2. LATAR BELAKANG                                                        
         Rumah Sakit Umum Daerah Tigaraksa Kabupaten Tangerang merupakan salah satu
   rumah sakit tipe C di wilayah Kabupaten Tangerang yang mulai dibangun pada bulan
   Desember tahun 2022. Dalam rangka melaksanakan tugas dan fungsi Rumah Sakit Umum
                                                                         
   Daerah Tigaraksa membutuhkan Belanja Pemeliharaan alat besar-alat berat-alat pengangkat.
   Pemeliharaan Lift yang rutin sangat penting untuk menjaga kenyamanan dan keselamatan
   pasien, staff, dan pengunjung Rumah Sakit.                            
                                                                         
3. MAKSUD DAN TUJUAN                                                     
                                                                         
  1. Tercapainya penggunaan alokasi belanja pemeliharaan Lift            
  2. Terselenggaranya pelaksanaan Belanja Pemeliharaan Lift di RSUD Tigaraksa
    Kabupaten Tangerang oleh pihak ke tiga sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
                                                                         
  3. Terciptanya kenyamanan dan kemudahan bagi seluruh masyarakat rumah sakit baik petugas,
    pengunjung maupun pasien serta menciptakan kenyamanan bagi seluruh pengujung.
                                                                         
4. KEGIATAN POKOK METODE  PELAKSANAAN DAN WAKTU  PELAKSANAAN             
  1. Kegiatan Pokok                                                      
    Melaksanakan kegiatan pelaksanaan Belanja Pemeliharaan Lift Rumah Sakit Daerah
                                                                         
    Tigaraksa.                                                           
  2. Metode Pelaksanaan                                                  
    Metode pelaksanaan Belanja Pemeliharaan Lift int adalah dengan Pengadaan Langsung
  3. Waktu Pelaksanaan                                                   
    Waktu pelaksanaan Belanja Pemeliharaan Lift ini selama 35 hari kalender
                                                                         
                                                                         
 5. SUMBER DANA                                                          
      Sumber dana kegiatan pelaksanaan Belanja Pemeliharaan Lift di Rumah Sakit Umum Daerah Tigaraksa
 Kabupaten Tangerang dari Dana APBD Kabupaten Tangerang berdasarkan DPA Perubahan RSUD Tigaraksa
 Kabupaten Tangerang nomor : 1.02.01.2.09 dengan Kode Rekening : 5.1.02.03.02.0010 untuk Belanja
 Pemeliharaan Lift APBDP RSUD Tigaraksa Tahun Anggaran 2025. Nilai HPS Anggaran sebesar Rp
 45.843.000 (Empat puluh lima juta delapan ratus empat puluh tiga ribu rupiah).
 6. SPESIFIKASI TEKNIS                                                   
    Berikut Spesisifikasi Teknisnya :                                    
                                                                         
    NAMA  BARANG            SPESIFIKASI         VOŁUME  SATUAN           
 1   Pemeliharaan Lift Pemeliharaan Lift dilaksanakan setiap 3 Unit      
                   bulan yaitu: pemeriksaan motor traksi, rem            
                  maknetik, rumah gigi, pengontrol                       
                  lantai/floor controller, pengamanan                    
                  kecepatan lebih (governor), kontak-kontak              
                  pada kontaktor-kontaktor utama, melumas                
                  rel-rel (guide realis), memeriksa secara               
                                                                         
                  visual kawat-kawat baja (steel ropes),                 
                  membersihkan PIT, memeriksa secara                     
                  visual pintu luar (hal door), memeriksa                
                  secara visual pengunci pintu (door lock),              
                  motor penggerak pintu (door motor), pintu              
                  dalam (car door), penggantung pintu (door              
                  hanger), pengaman pintu (door safety                   
                  device, door shoe). tombol -tombol dan                 
                  lampu indikator, penggantian sparepart                 
                  proximity dan limit switch                             
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
7.  SASARAN                                                              
    l. Terlaksananya pekerjaan belanja pemeliharaan Lift di RSUD Tigaraksa
                                                                         
    2. Terpenuhinya kebutuhan Pemeliharaan Lift.                         
                                                                         
 8. JADWAL  PELAKSAAN PENGADAAN                                          
        Waktu Pelaksanaan Pekerjaan selama 35 (Tiga Puluh Lima) hari kalender terhitung sejak
     dikeluarkannya surat pesanan.                                       
                                                                         
                                                                         
 9. EVALUASI DAN PELAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN                          
   1. Evaluasi pelaksanaan dan pemantauan oleh pihak ke tiga kepada Pejabat Pembuat
      Komitmen untuk pekerjaan Belanja Pemeliharaan Lift                 
                                                                         
   2. Pelaporan evaluasi kegiatan pekerjaan sarana dan prasarana Belanja Pemeliharaan Lift
      oleh pihak ketiga ditunjukan kepada Pejabat Pembuat Komitmen.