Pembangunan Balai Pengajian Semi Permanen Dayah Pondok Pesantren An Hajatul Asyraf

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10269933000
Date: 19 July 2025
Year: 2025
KLPD: Kab. Aceh Barat
Work Unit: Dinas Pendidikan Dayah
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Pengadaan Langsung
Contract Type: Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 100,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 99,974,000
Winner (Pemenang): CV Nusantara
NPWP: 029760600103000
RUP Code: 58243609
Work Location: Dayah Pondok Pesantren An Hajatul Asyraf - Aceh Barat (Kab.)
Participants: 1
Attachment
KERANGKA ACUAN KERJA                               
PEKERJAAN Pembangunan Balai Pengajian Semi Permanen Dayah Pondok Pesantren An Hajatul Asyraf
                                                                           
                        TAHUN ANGGARAN 2025                                
                                                                           
 I.  LATAR BELAKANG                                                        
     Pembangunan Balai Pengajian Semi Permanen Dayah Pondok Pesantren An Hajatul Asyraf di
     Dayah merupakan salah satu program pendukung untuk meningkatkan pelayanan bagi para
     santri di Dayah.                                                      
                                                                           
 II. Maksud dan Tujuan                                                     
     a. Maksud                                                             
       Kerangka Acuan Kerja ini (KAK) ini merupakan petunjuk bagi Kontraktor Pelaksana
       yang memuat kriteria, dan proses yang harus dipenuhi atau diperhatikan dan
       diinterprestasikan dalam melaksanakan tugas. Dengan penugasan ini diharapkan Kontraktor
       pelaksana dapat melakukan tugasnya dengan baik untuk menghasilkan Pembangunan Balai
       Pengajian Semi Permanen Dayah Pondok Pesantren An Hajatul Asyraf yang sesuai dengan
       spesifikasi yang tertera dalam dokumen kontrak.                     
     b. Tujuan                                                             
       Kontraktor pelaksana dapat melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya dengan baik
       sesuai dengan spesifikasi barang dan jasa yang di inginkan.         
                                                                           
 III. Target/Sasaran                                                       
     Sasaran dari kegiatan ini adalah Pembangunan Balai Pengajian Semi Permanen Dayah
     Pondok Pesantren An Hajatul Asyraf.                                   
                                                                           
 IV. Nama Organisasi Pengadaan Konstruksi                                  
     Nama dan organisasi pengguna jasa adalah :                            
     a. Pengguna Anggaran : ZULKIFLI, S.Pd.                                
     b. SatuanKerja     : Dinas Pendidikan Dayah                           
     c. Nama Pekerjaan  : Pembangunan Balai Pengajian Semi Permanen Dayah  
     d. Tahun Anggaran   Pondok Pesantren An Hajatul Asyraf                
                        : 2025                                             
                                                                           
 V.  Sumber Dana dan Perkiraan Biaya                                       
     a. Sumber Dana : Dana Transfer Umum                                   
     b. Pagu DPA  : Rp. 100,000,000.- (seratus juta rupiah)                
                                                                           
 VI. Ruang Lingkup dan Lokasi Pekerjaan                                    
     a. Ruang lingkup  : Pembangunan Balai Pengajian Semi Permanen Dayah Pondok
                        Pesantren An Hajatul Asyraf                        
     b. Lokasi Pekerjaan : Dayah Pondok Pesantren An Hajatul Asyraf Gampong Gampa
                      Kec. Johan Pahlawan                                  
                                                                           
 VII. Jangka waktu Pelaksanaan Pekerjaan                                   
     Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yaitu 120 (seratus dua puluh) hari 
     kelender, terhitung dari keluarnya Surat Perintah Mulai Kerja.        
 VIII. Keluaran/Produk yang dihasilkan                                     
     Pembangunan Balai Pengajian Semi Permanen Dayah Pondok Pesantren An Hajatul Asyraf yang
     sesuai dengan spesifikasi dan ketentuan dalam dokumen kontrak sehingga dapat digunakan
     oleh para santri.                                                     
                                                                           
 IX. Spesifikasi Teknis (terlampir)                                        
     a. Ketentuan penggunaan bahan/material yang diperlukan;               
     b. Ketentuan penggunaan peralatan yang diperlukan;                    
     c. Ketentuan penggunaan tenaga kerja;                                 
     d. Metode kerja/prosedur pelaksanaan pekerjaan;                       
     e. Ketentuan gambar kerja;                                            
     f. Ketentuan perhitungan prestasi pekerjaan untuk pembayaran;         
                                                                           
     g. Ketentuan pembuatan laporan dan dokumentasi;                       
     h. Dll yang diperlukan.                                               
 X.  PERSONIL MINIMUM DAN SUB BIDANG                                       
     Kode sub bidang : BG009 Jasa Pelaksana Untuk Konstruksi Bangunan Gedung lainnya. Personil
     Inti yang diperlukan untuk penyelesaian pekerjaan :                   
                                                                           
        No       Jabatan    Pendidikan/ Kebutuhan Pengalaman Keterangan    
                             Minimal                                       
         1.  Site Manager  Minimal D- 1 Orang   1 Tahun                    
                           3                                               
                                                                           
                           T.Sipil atau                                    
                           D-                                              
                           3 Arsitektur                                    
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
         2.  Petugas K3    Minimal D- 1 Orang   1 Tahun                    
                           3                                               
                           T.Sipil atau                                    
                           D-3 Arsitektur                                  
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
 XI. DAFTAR PERALATAN UTAMA MINIMUM UNTUK PELAKSANAAN PEKERJAAN            
     Untuk dapat menyelesaikan pekerjaan tersebut, juga dibutuhkan beberapa peralatan Yang
     memadai dengan jumlah sebagai berikut :                               
        No. Nama Peralatan             Jumlah  keterangan                  
                                                                           
        1.  Dump Truck                 1 Unit                              
                                                                           
        2.  Concete Mixer              1 Unit                              
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
 XII. RENCANA KESELAMATAN KERJA                                            
                                                                           
        No.     Uraian Pekerjaan         Identifikasi Jenis Bahaya         
        1.  pekerjaan persiapan   - Terkena peralatan kerja dan debu material
        2.  pekerjaan tanah & pondasi - Terkena debu material, peralatan kerja dan
                                                                           
        3.  pekerjaan beton bertulang - Terkena debu material dan peralatan kerja
                                                                           
        4.  pekerjaan pasangan dinding - Terkena debu material dan peralatan kerja
            dan plesteran                                                  
        5.  pekerjaan penutup lantai - Terkena debu material, peralatan kerja,
                                                                           
                                                                           
        6.  pekerjaan plafond & penutup atap - Terkena debu material, peralatan kerja,
                                   kayu perancah dan Jatuh dari ketinggian 
        7.  pekerjaan kusen, pintu, dan - Terkena debu material            
            penggantung                                                    
        8.  pekerjaan pengecatan   - Terkena debu material/cat, peralatan kerja
                                   dan Jatuh dari ketinggian               
        9   pekerjaan elektrikal  - Jatuh dari ketinggian, tersengat listrik dan
                                  Terkena peralatan kerja                  
                                                                           
                                                                           
 XIII. PENUTUP                                                             
     Hal-hal teknis yang belum tercakup dalam Kerangka Acuan Kerja (Term Of Reference) ini
     akan disampaikan dalam penjelasan (aanwijzing) dan merupakan bagian yang tak
     terpisahkan dari kontrak pekerjaan. Demikian Kerangka Acuan Kerja ini disusun sebagai
     gambaran pedoman bagi Penyedia Jasa Konstruksi untuk dapat dilaksanakan dengan baik
     dan penuh tanggungjawab dan menjadi bahan dalam mengajukan penawaran.
Tenders also won by CV Nusantara
Authority
29 January 2022Pembangunan Jaringan Air Bersih Kawasan Industri Aceh (Kia) Ladong Kab. Aceh BesarAcehRp 7,320,000,000
20 April 2018Peningkatan Spam Ikk Langi (Dak Penugasan)Kab. SimeulueRp 1,900,000,000
20 March 2023Pembangunan Spam Instalasi Pengolahan Air (Ipa) Sumur Dalam Terlindungi - Gp. Alue Peudeung Kec. Kaway XviKab. Aceh BaratRp 750,000,000
12 July 2017Pengadaan Kapal Motor 40 PkPemerintah Daerah Kota SabangRp 668,500,000
7 June 2024Pengembangan Jaringan Distribusi Dan Sambungan Rumah Gp. Simpang Peut Kec. KualaKab. Nagan RayaRp 610,000,000
12 August 2020Pengadaan Kapal Penangkap Ikan 4 Gt Kecamatan Johan Pahlawan Dan Kecamatan MeureuboKab. Aceh BaratRp 550,000,000
29 June 2015Pembangunan Spam Sederhana (Dak+sharing) Gp. Makerti Jaya Kec. Darul MakmurLPSE Nagan RayaRp 539,000,000
8 June 2024Rehab Pasar Ikan JeuramKab. Nagan RayaRp 533,500,000
8 June 2015Pengadaan Boat Mesin Tempel 15 Pk Kegiatan Penyediaan Sarana Perikanan Tangkap (Dana Otsus)Rp 505,000,000
29 June 2021Pengadaan Mesin TempelKota SabangRp 464,768,500