Pembangunan Talud Penahan Tanah Kel. Batu Gajah

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10319126000
Date: 11 August 2025
Year: 2025
KLPD: Kota Ambon
Work Unit: Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Pengadaan Langsung
Contract Type: Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 150,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 149,975,000
Winner (Pemenang): CV Bidara Karya Abadi
NPWP: 654399633941000
RUP Code: 58193684
Work Location: Kota Ambon - Ambon (Kota)
Participants: 1
Attachment
UARAIAN SINGKAT PEKERJAAN                            
                                                                         
            PEMBANGUNAN TALUD PENAHAN TANAH KEL. BATU GAJAH              
                                                                         
                            PENDAHULUAN                                  
1. Latar Belakang Kondisi geografis di Indonesia banyak yang berupa dataran tinggi, dataran
                  rendah, pegunungan dan perbukitan. Kondisi yang demikian itu menyebabkan
                  banyak pemukiman yang ada akan mengalami masalah ,karena banyak yang
                  dibangun di tepi jurang maupun tebing yang rawan longsor
                  Banyaknya kebutuhan pembangunan dinding penahan tanah ini tentunya
                  memerlukan biaya dan waktu yang banyak, oleh karena itu maka desain dari
                  bahan material yang digunakan tentu akan mempengaruhi keamanan struktur
                  dan kemudahan pengerjaan. Kondisi tanah dan jenis tanah yang ada di setiap
                  lokasi pun berbeda-beda sehingga desain rancangan dinding penahan tanah
                  pun tentunya akan beragam.                             
                  Dengan kondisi tersebut maka dilakukan perencanaan dan pembangunan talud
                  penahan tanah dengan memperhatikan peraturan yang berlaku serta
                  memperhatikan ketersediaan lahan, dan ketersediaan anggaran biaya
                  pembangunanya.                                         
2. Maksud dan Tujuan Adapun maksud dan tujuan dari Pekerjaan PEMBANGUNAN TALUD PENAHAN
                  TANAH KEL. BATU GAJAH yaitu untuk menjaga stabilitas tanah, melindungi
                  bangunan dan infrastruktur, serta memaksimalkan pemanfaatan lahan.
3. Sasaran        Sasaran yang ingin dicapai dalam pengadaan pekerjaan Pembangunan Talud
                  Penahan Tanah adalah terlaksananya Pekerjaan PEMBANGUNAN TALUD
                  PENAHAN TANAH KEL. BATU GAJAH Sesuai dengan Spesifikasi Teknis, sehingga
                  mutu, volume dan waktu Pelaksanaan terpenuhi.          
4. Lokasi Pekerjaan Kota Ambon                                           
5. Sumber Pendanaan Pelaksanaan pekerjaan PEMBANGUNAN TALUD PENAHAN TANAH KEL. BATU
                  GAJAH dibiayai melalui Dana APBD Pemerintah Kota Ambon Tahun Anggaran
                  2025 dengan Pagu Anggaran sebesar Rp. 150.000.000,- (Seratus lima puluh
                  juta rupiah) dan Nilai HPS sebesar Rp. 149.975.000,- (Seratus empat puluh
                  sembilan juta sembilan ratus tujuh puluh lima ribu rupiah)
6. Nama dan       Nama : Pejabat Pembuat Komitmen Kegiatan PEMBANGUNAN TALUD PENAHAN
   Organisasi PPK TANAH KEL. BATU GAJAH                                  
                  Satuan Kerja : Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kota Ambon
                           DATA PENUNJANG                                
7. Data Dasar     Hasil Perencanaan dari konsultan Perencanaan PEMBANGUNAN TALUD
                  PENAHAN TANAH KEL. BATU GAJAH                          
8. Standar Teknis 1. Standar Pelaksanaan Dinding Penahan Tanah;          
                  2. Standar teknis lainnya yang mengacu pada ketentuan yang berlaku
9. Studi-Studi    Kontrak Kontrak Sejenis                                
10. Referensi Hukum Peraturan Perundang Undangan Jasa Konstruksi yang berlaku
                           RUANG LINGKUP                                 
11. Lingkup Pekerjaan Ruang lingkup pekerjaan meliputi :                 
                   I. PEKERJAAN PERSIAPAN/UMUM                           
                    1 Papan Nama Proyek                                  
                    2 Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3)               
                    3 Pembersihan Lokasi                                 
                    4 Pengukuran Dan Pemasangan Bouwplank                
                                                                         
                  II. PEMBANGUNAN TALUD PENAHAN TANAH                    
                   a. Pekerjaan Tanah                                    
                    1 Galian Tanah                                       
                    2 Pek. Cutting Tanah                                 
                    3 Pek. Pembuangan Tanah Galian                       
                    UARAIAN SINGKAT PEKERJAAN                            
                   b. Pekerjaan Pasangan                                 
                    1 Pas. Batu Kali a.d 1:4                             
                    2 Pas. Pipa PVC 2"                                   
                   c. Pekerjaan Plesteran                                
                    1 Plesteran Dinding ad 1:4 t. 2 cm                   
                                                                         
                  III. PEKERJAAN AKHIR                                   
                    1 Dokumentasi Dan Pelaporan                          
                    2 Asbuild Drawing                                    
                    3 Pembersihan Akhir                                  
12. Keluaran      Tersedianya Talud Penahan Tanah yang sesuai hasil perencanaan.
                            HAL-HAL LAIN                                 
13. Lain-Lain Apabila Hal-Hal Teknis yang belum tercakup dalam KAK ini akan disampaikan dalam
   Diperlukan     acara Rapat Penjelasan (Aanwijzing) dan merupakan bagian yang tidak
                                                                         
                                             Ambon, ........../ Juli / 2025
                                           PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN      
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                           R. F. PATTIPAWAEY, ST., M.Plan
                                             Nip. 19751211 200604 1 017
Tenders also won by CV Bidara Karya Abadi
Authority
26 October 2023,Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Kelas III Saumlaki - Maluku Tahun Anggaran 2024Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia RIRp 1,649,928,000
26 June 2024Revitalisasi Sd Negeri 257 Maluku TengahKab. Maluku TengahRp 1,569,971,600
22 June 2023Rehabilitasi Sarana/Prasarana Belajar Dan Sarana Penunjang Beserta Perabotnya Pada Smas Al Hilal Kei Kecil (Dak Reguler Sma)Provinsi MalukuRp 1,403,175,000
22 November 2022Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan Pada Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Namlea-Maluku Tahun Anggaran 2023Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia RIRp 1,234,430,000
28 October 2023Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan Pada Lembaga Pemasyarakatan Kelas Iib Piru - Maluku Tahun Anggaran 2024Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia RIRp 1,203,774,000
13 November 2024Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan Pada Lembaga Pemasyarakatan Kelas Iib Piru - Maluku Tahun Anggaran 2025Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia RIRp 1,104,125,000
26 October 2023Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan Pada Rumah Tahanan Negara Kelas Iib Masohi - Maluku Tahun Anggaran 2024Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia RIRp 976,488,000
28 October 2023Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan Pada Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Namlea - Maluku Tahun Anggaran 2024Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia RIRp 892,308,000
23 November 2022Pengadaan Bahan Makanan Warga Binaan Pemasyarakatan Pada Rumah Tahanan Negara Kelas Iib Masohi - Maluku Tahun Anggaran 2023Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia RIRp 797,525,000
6 June 2022Pembangunan Ruang Laboratorium Kimia Beserta Perabotnya Pada Smk Negeri 1 Tual (Dak Reguler Smk)Provinsi MalukuRp 652,484,680