Perencanaan Teknis Pembangunan Kantor Unit Kerja Pengadaan Barang/Jasa

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10089290000
Date: 8 October 2025
Year: 2025
KLPD: Kota Bontang
Work Unit: Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kota
Procurement Type: Jasa Konsultansi Badan Usaha Konstruksi
Method: Seleksi - Prakualifikasi Dua File - Kualitas dan Biaya
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 406,513,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 351,095,220
Winner (Pemenang): CV Piramid Global Konsultan
NPWP: 032785768722000
RUP Code: 60763219
Work Location: Bontang - Bontang (Kota)
Participants: 27
Applicants
Administrative Score (SA)Reason
0011256120805000Rp 283,264,00874.6279.7-
0032785768722000Rp 340,484,06489.3988.15-
CV Isometric Arsitektur Indonesia
00*9**1****24**0---Tidak lulus sub unsur pengalaman pekerjaan sejenis dan pekerjaan sejenis dalam waktu 10 (sepuluh) tahun terakhir dan tidak menyampaikan Sertifikat Standar KBLI 71102, sampai dengan batas waktu dokumen kualifikasi tambahan
0534750336741000---Tidak Hadir Pembuktian Kualifikasi
CV Isam Studio Konsultan
04*7**6****28**0----
PT Samudra Kencana Gemilang
01*4**3****28**0---Tidak lulus sub unsur pengalaman sejenis dan pekerjaan sejenis dalam kurun waktu 10 tahun terakhir
0856454293721000----
PT Arista Gemilang Konsulindo
0805898392722000---Tidak Hadir Pembuktian Kualifikasi
0720500255801000---Tidak menyampaikan Sertifikat Standar KBLI 71102, sampai dengan batas waktu dokumen kualifikasi tambahan.
0837976026722000----
0020462115721000---Tidak lulus sub unsur pengalaman pekerjaan sejenis dan pekerjaan sejenis dalam waktu 10 (sepuluh) tahun terakhir, sampai dengan batas waktu dokumen kualifikasi tambahan
0029645173802000---Tidak lulus sub unsur pengalaman pekerjaan sejenis dan pekerjaan sejenis dalam waktu 10 (sepuluh) tahun terakhir, sampai dengan batas waktu dokumen kualifikasi tambahan
0033060138722000---Tidak menyampaikan Nomor Induk Berusaha NIB Nomor KBLI 71102, sampai dengan batas waktu dokumen kualifikasi tambahan
0021190038722000---Tidak menyampaikan pengalaman 4 (empat) tahun terakhir, pengalaman pekerjaan sejenis dan pekerjaan sejenis dalam waktu 10 (sepuluh) tahun terakhir, sampai dengan batas waktu Dokumen kualifikasi tambahan
0032360463009000-76.45-Tidak memenuhi ambang batas unsur Kualifikasi Tenaga Ahli
0014671986722000---Tidak Hadir Pembuktian Kualifikasi
0965293905741000---Tidak Hadir Pembuktian Kualifikasi
0842715195728000---Tidak hadir pembuktian kualifikasi
0026620468728000---Tidak hadir pembuktian kualifikasi
0026299982728000---Tidak hadir pembuktian kualifikasi
CV Adhitama Citra Mandiri
05*8**7****24**0----
0030142319722000----
0722980778722000----
CV Manakarra Cipta Konsultan
06*8**0****24**0----
0026824698701000----
0415608280541000----
CV Obsidian Galeri Indonesia
00*6**0****24**0----
Attachment
Uraian Singkat Pekerjaan dalam kegiatan perencanaan ini adalah sebagai berikut:
                                                                       
     a. Persiapan dan penyusunan konsepsi perancangan meliputi:        
       i. mengumpulkan data dan informasi lapangan (termasuk penyelidikan tanah).
       ii. membuat interpretasi secara garis besar terhadap kerangka acuan kerja (KAK).
      iii. konsultasi dengan pemerintah daerah setempat mengenai peraturan daerah
          atau perizinan bangunan.                                     
       iv. membuat program perencanaan dan perancangan yang merupakan batasan
          sasaran atau tujuan pembangunan dan ketentuan atau persyaratan
          pembangunan hasil analisis data dan informasi dari pengguna jasa maupun
          pihak lain. Program perencanaan perancangan berupa laporan yang mencakup:
                                                                       
              program rencana kerja, menjelaskan rencana penanganan pekerjaan
               perencanaan perancangan.                                
              program ruang, menjelaskan susunan kebutuhan, besaran dan jenis
               ruang serta analisa hubungan fungsi ruang.              
              program Bangunan Gedung Hijau (BGH).                    
       v. membuat gagasan dan interpretasi terhadap program perencanaan dan
          perancangan sebagai landasan perencanaan dan perancangan diwujudkan
          dalam uraian tertulis diagram-diagram dan/atau gambar        
       vi. membuat sketsa gagasan merupakan gambar sketsa dalam skala yang memadai
          yang menggambarkan gagasan perencanaan dan perancangan yang jelas
          tentang pola pembagian ruang dan bentuk bangunan.            
                                                                       
     b. Penyusunan pra rancangan meliputi:                             
       i. membuat gambar rencana massa bangunan gedung yang menunjukan posisi
          massa bangunan di dalam tapak dan terhadap lingkungan sekitar berikut kontur
          tanah berdasarkan Rencana Tata Kota dan program Bangunan Gedung Hijau
          (BGH).                                                       
       ii. membuat gambar Rencana Tapak yang menunjukan hubungan denah antar
          bangunan dan Tata Ruang Luar atau Penghijauan di dalam kawasan tapak.
      iii. membuat gambar denah yang menggambarkan susunan tata ruang dan
          hubungan antar ruang dalam bangunan pada setiap lantai dan menerangkan
          peil atau ketinggian lantai.                                 
       iv. membuat gambar tampak bangunan yang menunjukan pandangan ke empat
          sisi atau arah bangunan.                                     
       v. Membuat gambar potongan bangunan secara melintang dan memanjang untuk
          menunjukan secara garis besar penampang dan sistem struktur dan utilitas
          bangunan.                                                    
       vi. membuat gambar visualisasi tiga dimensi dalam bentuk gambar dan/atau
          animasi komputer.                                            
      vii. Membuat gambar tersebut di atas dalam skala 1:500 (satu banding lima ratus),
          1:200 (satu banding dua ratus), 1:100 (satu banding seratus) dan atau yang
          memadai     beserta   ukuran     untuk     kejelasan         
          informasi yang ingin dicapai.                                
      viii. Menghitung nilai fungsional bangunan gedung dan menampilkannya dalam
          bentuk diagram.                                              
       ix. Membuat laporan teknis dalam bentuk uraian dan gambar tentang perkiraan
          luas lantai, informasi penggunaan bahan atau material, pemilihan sistem
          struktur bangunan, pemilihan sistem utilitas bangunan, pemilihan konsep tata
          lingkungan serta perkiraan biaya dan waktu konstruksi.       
       x. mengurus perizinan sampai mendapatkan keterangan rencana kota atau
          kabupaten, keterangan persyaratan bangunan dan lingkungan, dan penyiapan
          kelengkapan permohonan Izin Mendirikan Bangunan (IMB) sesuai dengan
          ketentuan yang ditetapkan pemerintah daerah setempat.        
                                                                       
                                                                       
     c. Penyusunan pengembangan rancangan:                             
       i. membuat pengembangan arsitektur bangunan gedung berupa gambar rencana
          arsitektur yang menunjukan hubungan antara lantai bangunan dan tata ruang
          luar terhadap garis sempadan bangunan, jalan dan ketentuan rencana tata kota
          lainnya.                                                     
       ii. membuat denah yang menunjukan lantai-lantai dalam bangunan, susunan tata
          ruang dalam, koordinat bangunan, peil lantai, dan ukuran-ukuran elemen
          bangunan serta jenis bahan yang digunakan.                   
      iii. membuat tampak bangunan, yang menujukan pandangan ke empat arah
          bangunan dan bahan bangunan yang digunakan secara jelas beserta uraian
          konsep dan visualisasi desain dua dimensi dan desain tiga dimensi bila
          diperlukan.                                                  
       iv. membuat pengembangan sistem struktur, berupa gambar potongan bangunan,
          secara melintang dan memanjang yang menjelaskan sistem struktur, ukuran
          dan    peil   elemen   bangunan   (fondasi,  lantai,         
          dinding, langit-langit dan atap) secara menyeluruh beserta uraian konsep dan
          perhitungannya.                                              
       v. membuat pengembangan sistem mekanikal elektrikal, berupa gambar detail
          mekanikal elektrikal termasuk IT, beserta uraian konsep dan perhitungannya.
       vi. membuat gambar tersebut di atas dalam skala 1:500 (satu banding lima ratus),
          1:200 (satu banding dua ratus), 1:100 (satu banding seratus), 1:50 (satu
          banding   lima   puluh)  dan/atau  yang    memadai           
          beserta ukuran untuk kejelasan informasi yang ingin dicapai. 
      vii. membuat garis besar spesifikasi teknis (Outline Specifications);
      viii. menyusun perkiraan biaya konstruksi.
Tenders also won by CV Piramid Global Konsultan
Authority
27 January 2022Perencanaan Pembangunan Geraja Toraja Jemaat Bukit ZaitunProvinsi Kalimantan TimurRp 916,988,000
29 March 2022Pembangunan Gedung Kir (Pengawasan Teknis)Kota BontangRp 847,665,000
16 February 2024Pengawasan Teknis Pembangunan Sarana Pendukung Replika Rumah AdatKota BontangRp 611,427,000
26 January 2021Pengawasan (Supervisi) Pembangunan Masjid Istiqlal Loa Bakung, SamarindaProvinsi Kalimantan TimurRp 607,920,000
9 February 2021Pengadaan Jasa Konsultan Pengawasan Pembangunan Gedung Samsat Sangatta/Uptd Kutai TimurProvinsi Kalimantan TimurRp 538,000,000
8 February 2024Pengawasan Teknis Pembangunan Rumah Kreasi MillenialKota BontangRp 538,000,000
25 January 2023Pengawasan Teknis Pembangunan Kantor Kelurahan Berbas TengahKota BontangRp 521,170,000
1 February 2024Pengawasan Teknis Pembangunan Gedung BaznasKota BontangRp 517,677,000
20 February 2024Pengawasan Teknis Pembangunan Pelataran Bontang KualaKota BontangRp 490,527,000
15 August 2025Biaya Perencanaan TeknisProvinsi Sulawesi SelatanRp 487,165,000