KEMENTERIAN KEHUTANAN
DIREKTORAT JENDERAL PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI DAN REHABILITASI HUTAN
BALAI PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI WAY SEPUTIH WAY SEKAMPUNG
Jl. Hi. Zainal Abidin Pagar Alam, Rajabasa, Bandar Lampung – 35144
Telepon : (0721) 781246, Faximile : (0721) 781246
URAIAN SINGKAT
PEKERJAAN PENGADAAN JASA KONSTRUKSI
RENOVASI RUANG KERJA SEKSI RHL
(RUP 59567321)
TAHAP CUT AND FILL/ PEMATANGAN LAHAN
RUMAH POMPA
KPA : PINA EKALIPTA, S.Hut., M.P.
SATKER : BALAI PENGELOLAAN DAS WAY SEPUTIH WAY
SEKAMPUNG
NAMA PPK : DIANA FEBRIYANTI, S.Hut., MM.
NAMA PEKERJAAN : RENOVASI RUANG KERJA SEKSI RHL
SUMBER DANA APBN
BALAI PENGELOLAAN DAS WAY SEPUTIH WAY SEKAMPUNG
TAHUN 2025
URAIAN SINGKAT PENGADAAN JASA KONSTRUKSI
PEKERJAAN: RENOVASI RUANG KERJA SEKSI RHL
RUP: 59567321
A. PENDAHULUAN
1. LATAR BELAKANG : Bangunan kantor Balai Pengelolaan DAS (BPDAS) Way Seputih Way
Sekampung sebagai BGN yang berfungsi sebagai tempat untuk
melaksanakan berbagai aktifitas kerja yang bersifat administrative,
koordinatif, dan konsultatif terdiri dari 5 bangunan terdiri dari 2 bangunan
berfungsi untuk tempat kerja unsur pimpinan dan staf, 1 bangunan untuk
rapat, 1 bangunanuntuk penyimpanan arsip (gedung baru), dan 1
bangunanyang berfungsi sebagai laboratorium (gedung baru).
Dengan bertambahnya usia ketiga BGN tersebut, kondisinya saat ini kurang
memadai/optimal untuk memberikan kondisi ruang kerja yang sehat untuk
mendukung penyelenggaraan administrasi, koordinasi antar staf maupun
konsultasi antar staf dan pimpinan sehingga perlu dilakukan renovasi dan
penataan ruang kerja yang dapat memberikan kondisi yang sehat dan
memberikan rasa pembaharuan pada beberapa ruang kerja staf dan
pimpinan demi penyelenggaraan tugas-tugas pemerintahan.
Salah satu ruang kerja yang harus segera direnovasi adalah Ruang Kerja
Seksi RHL yang saat ini kondisinya sudah kurang nyaman sehingga perlu
adanya renovasi sesuai kebutuhan.
2. MAKSUD DAN : Maksud dari KAK ini adalah sebagai berikut :
TUJUAN
1. Kerangka acuan kerja (KAK) ini merupakan petunjuk bagi penyedia jasa
konstruksi yang memuat masukan, azas, kriteria dan proses yang
harus dipenuhi atau diperhatikan dan diinterpretasikan dalam
pelaksanaan tugas kegiatan;
2. Dengan penugasan ini diharapkan penyedia jasa konstruksi dapat
melaksanakan tugasnya dengan baik sesuai dengan tanggung
jawabnya, sebagaimana tercantum dalam KAK ini dan aturan lain yang
berlaku; dan
3. Untuk menjamin kelancaran pelaksanaan proyek dengan tercapainya
asas efisiensi dan efektifitas.
Adapun tujuan dari KAK ini adalah sebagai berikut :
1. Melaksanakan pekerjaan konstruksi yang sesuai dengan target mutu,
waktu, volume dan biaya;
2. Menjamin pekerjaan konstruksi dapat tercapai sesuai dengan rencana
dari dokumen yang bersangkutan; dan
3. Melaporkan kemajuan kegiatan fisik baik dalam hal administrasi
maupun terkait dengan pembayaran
3. SASARAN dan : Sasarannya: Tertatanya ruang kerja seksi RHL Balai Pengelolaan DAS Way
OUTPUT Seputih Way Sekampung yang dapat memberikan rasa kenyamanan dan
pembaharuan.
Ouput kegiatan adalah terenovasinya Ruang Kerja Seksi RHL BPDAS Way
Seputih Way Sekampung dan Output Administrasi berupa:
1. Kontrak
2. Addendum Kontrak (apabila ada)
3. Final Quality Dan Final Quantity
4. Shop Drawing dan as built drawing
5. Laporan Harian, mingguan dan bulanan
6. Foto pelaksanaan pekerjaan
7. Berita Acara PHO dan FHO.
4 LOKASI PEKERJAAN : Lokasi pekerjaan berada di Komplek Kantor BPDAS Way Seputih Way
Sekampung di Rajabasa Kota Bandar Lampung Provinsi Lampung
5. SUMBER DANA : a. Sumber Dana : DIPA APBN Balai Pengelolaan DAS Way Seputih Way
DAN PERKIRAAN Sekampung Tahun Anggaran 2025 pada MAK:
BIAYA FF.7277.REA.001.052.EA.523111
b. Pagu biaya yang diperlukan termasuk PPN adalah sebesar Rp.
150.000.000,00 (Seratus lima puluh juta rupiah).
6 NAMA ORGANISASI : Nama organisasi yang menyelenggarakan/melaksanakan pengadaan
barang:
a. K/L/D/I : Kementerian Kehutanan
b. Satker : Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Way Seputih
Way Sekampung
c. KPA : Pina Ekalipta, S.Hut., MP.
d. PPK : Diana Febriyanti, S.Hut., MM.
7 JANGKA WAKTU : Waktu pelaksanaan pekerjaan ini adalah 45 (Empat Puluh Lima) hari
PELAKSANAAN kalender sejak dikeluarkan Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK). Ditambah
90 hari kalender masa pemeliharaan sejak serah terima pertama.
PEKERJAAN
8 JENIS KONTRAK : Jenis kontrak yang digunakan adalah kontrak lumpsum dengan cara
pembayaran sekaligus ini mengikuti progress kegiatan konstruksi fisik
9 DATA DASAR : Data dasar yang diperlukan adalah Gambar dan RKS
10 REFERENSI HUKUM : A. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 2021 Tentang Pelaksanaan
Undang Undang Nomor 28 Tahun 2002 Tentang Bangunan Gedung
B. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 Tentang Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah dan perubahannya
C. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat Republik
Indonesia Nomor 22/PRT/M/2018 Tentang Pembangunan Bangunan
Gedung Negara
D. Keputusan Menteri Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat Nomor
524/KPTS/M/2022 Tentang Besaran Remunerasi Minimal Tenaga Kerja
Konstruksi Pada Jenjang Jabatan Ahli Untuk Layanan Jasa Konsultansi
Konstruksi
E. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik
Indonesia Nomor 01 Tahun 2022 tentang Pedoman Penyusunan
Perkiraan Biaya Pekerjaan Konstruksi Bidang Pekerjaan Umum dan
Perumahan Rakyat
F. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Republik Indonesia Nomor:
06/PRT/M/2007 tentang Pedoman Umum Rencana Tata Bangunan dan
Lingkungan;
G. Surat Pengesahan DIPA Satuan Kerja Balai Pengelolaan DAS Way
Seputih Way Sekampung Tahun 2025 No. SP.DIPA-
143.05.2.693552/2025 tanggal 02 Desember 2024;
B. RUANG LINGKUP
1 LINGKUP : Ruang lingkup pengadaan ini meliputi :
PEKERJAAN 1) Menyediakan tenaga kerja, bahan-bahan, peralatan berikut alat bantu
lainnya.
2) Mengadakan pengamanan, pengawasan dan pemeliharaan terhadap
bahan, alat-alat kerja maupun hasil pekerjaan selama masa
pelaksanaan berlangsung sehingga seluruh pekerjaan selesai dengan
sempurna.
3) Pekerjaan pembersihan dan pengamanan dalam Tapak Bangunan
sebelum pelaksanaan dan setelah pembangunan.
4) Pekerjaan yang dilaksanakan adalah pengadaan konstruksi
Renovasi ruang kerja seksi RHL dengan item pekerjaan sebagai berikut:
1. Pekerjaan Persiapan
2. Pekerjaan Pembongkaran
3. Pekerjaan Arsitektur
4. Pekerjaan MEP
5. Pekerjaan Interior
2 Peralatan, Material, : A. Referensi data untuk dipinjamkan kepada Penyedia Jasa berupa:
Personil dan Dokumen gambar rencana kerja
Fasilitas dari B. Material yang diperbantukan dari PPK kepada Penyedia Jasa
Pejabat Pembuat Konsultansi: Tidak ada
Komitmen C. Fasilitas dari PPK yang ada adalah:
Ruang rapat terbatas dalam rangka rapat koordinasi pembahasan
progres pelaksanaan pekerjaan.
3 Lingkup : - Melaksanakan pekerjaan sesuai dengan KAK, RKS dan Gambar, serta
Kewenangan ketentuan lain yang berlaku
Penyedia - Konsultasi dan Koordinasi dengan Pihak Pemberi Tugas
- Koordinasi dan komunikasi dengan pihak lain terkait dan masyarakat
lingkungan sekitar
Bandar Lampung, Juni 2025
Kepala Sub Bagian Tata Usaha
selaku
Pejabat Pembuat Komitmen
ttd
DIANA FEBRIYANTI, S.Hut., MM.
NIP. 19890220 201012 2 005
SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR
PEKERJAAN TERLAMPIR| Authority | |||
|---|---|---|---|
| 8 August 2015 | Peningkatan Jalan Kagungan Ratu - Ponorogo | Pemerintah Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat | Rp 2,300,000,000 |
| 26 April 2015 | Peningkatan Jalan S/D Lapen Pagar Jaya - Mekarsari Jaya | Pemerintah Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat | Rp 2,121,900,000 |
| 17 June 2016 | Peningkatan Jalan S.D Latasir Jalan Kota Agung - Teratas Kec. Kota Agung | Rp 1,640,000,000 | |
| 28 January 2015 | Pengadaan Bahan Material Jalan (Jl.2) | LPSE Kota Bandar Lampung | Rp 1,500,000,000 |
| 21 July 2025 | Belanja Pemeliharaan Sarana Dan Prasarana Kantor | Kementerian Pertanian | Rp 1,393,528,000 |
| 5 August 2016 | Peningkatan Jalan S/D Hotmix Margodadi - Gunung Menanti | Pemerintah Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat | Rp 1,303,580,000 |
| 24 May 2017 | Pembangunan Jalan Margajaya - Sakti Jaya (Lanjutan) | Pemerintah Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat | Rp 1,209,400,000 |
| 16 June 2014 | Peningkatan Jalan Mekar Jaya - Cipta Waras / Dak.4 | Rp 1,110,000,000 | |
| 8 July 2015 | Peningkatan Jalan S/D Ac - Wc Ruas Jalan Waringin Sari Barat - Simpang Adiluwih Kec. Sukoharjo & Kec. Adiluwih | Pemerintah Daerah Kabupaten Pringsewu | Rp 1,000,000,000 |
| 4 June 2015 | P.2 / Pemeliharaan Periodik Jalan Batu Kebayan - Waspada | Bagian Pengadaan Barang/Jasa | Rp 945,600,000 |