Pengadaan Konsultan Perencana Pembangunan Mess Pegawai Kppbc Tmp C Jember Tahun Anggaran 2025

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 41443011
Date: 14 November 2024
Year: 2025
KLPD: Kementerian Keuangan
Work Unit: Kantor Pengawasan Dan Pelayanan Bc Jember
Procurement Type: Jasa Konsultansi Badan Usaha Konstruksi
Method: Seleksi - Prakualifikasi Dua File - Pagu Anggaran
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 326,927,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 265,770,000
Winner (Pemenang): PT Dewi Permata Mandiri
NPWP: 016128183626000
RUP Code: 52899847
Work Location: Jalan Sumatera No.III/52-53, Sumbersari, Jember - Jember (Kab.)
Participants: 61
Applicants
Reason
0019181288643000Rp 256,965,00088.13-
0032170243805000Rp 262,071,00078.5-
0317980225428000Rp 263,736,00080.92-
0016128183626000Rp 265,383,68488.51-
0744675075541000Rp 265,734,00088.27-
0022400436623000Rp 265,764,80081.08-
0011406568541000---
0019260538655000---
0027771385619000---
PT Bias Monarchy Konsultan
05*4**4****05**0---
0947045878517000---
0210456083542000---
0734146145621000---
Sangklat Matas Pratomo
06*9**9****03**0---
0010611929003000--SBU yang diimiliki tidak sesuai dengan yang dipersyaratkan pada dokumen pemilihan
CV Tata Duta Asri
09*1**4****29**0---
PT Gwa Desain Teknologi
08*2**2****17**0---
0868621426627000--Tidak Menghadiri Pembuktian Kualifikasi
0032360463009000--Tidak Menghadiri Pembuktian Kualifikasi
0014354641545000---
0950117929542000---
Pena Konsultan. CV
08*4**5****26**0---
0026015461906000--Tidak Menghadiri Pembuktian Kualifikasi
PT Cahya Adi Duta
04*0**8****15**0---
0015448335619000---
0922490198642000---
Wyasa Bhakti
04*6**5****26**0---
0023192289005000--Tidak Menghadiri Pembuktian Kualifikasi
0025860206647000---
0701110371604000---
Karya Parahita Konsultan
09*8**8****26**0---
CV Citrapata Konsultan
09*0**8****26**0---
0740192729618000---
0901686329649000--Tidak Menghadiri Pembuktian Kualifikasi
0316258540429000---
0937203099955000---
0667070817942000---
0746281310615000---
CV Nidianra Jaya Konsultan
09*9**0****01**0---
CV Solusi Inti Pembangunan
08*2**3****06**0---
0722074796626000---
0708779954617000---
0735934051443000---
0033107913017000---
0825181944922000---
CV Ascarya Konsultan
08*3**6****01**0---
CV Bosa Lima Konsulindo
09*2**9****46**0---
PT Global Madanindo Konsultan
0028216703805000---
PT Desain Sarana Intermatra
06*7**9****42**0---
Hasta Wiguna Tata
04*0**1****25**0---
0014134456901000---
0020298709101000---
PT Trah Konsultindo Karya
02*0**2****02**0---
0715497194122000---
0902261619305000---
PT Zalco Pratama
0024560997085000---
0668448897619000---
0031259435609000---
PT Bintang Bahagia Selalu
00*3**2****41**0---
0720031285822000---
CV Indra Pratama Konsultan
07*5**4****26**0---
Attachment
KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)                        
                    Nomor: KAK.PPK-016/KBC.1205/2024                   
                                                                       
                                                                       
                        KPA : ASEP MUNANDAR                            
                                                                       
              KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA                  
                 DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI                     
                                                                       
                        KPPBC TMP C JEMBER                             
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
 SATUAN KERJA        : KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN         
                       CUKAI TIPE MADYA PABEAN C JEMBER                
 NAMA PPK            : YENDRA DIAN PUTRA PERDANA/19860717 200701 1 002 
                                                                       
 NAMA PEKERJAAN      : PENGADAAN JASA KONSULTANSI PERENCANA            
                       PEMBANGUNAN MESS PEGAWAI KPPBC TMP C JEMBER     
                       TAHUN ANGGARAN 2025                             
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                        TAHUN ANGGARAN 2025                            
                    KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)                         
                                                                       
  PENGADAAN JASA KONSULTANSI PERENCANA PEMBANGUNAN MESS PEGAWAI        
                 KPPBC TIPE MADYA PABEAN C JEMBER                      
                       TAHUN ANGGARAN 2025                             
1. Uraian            Setiap bangunan rumah Negara harus diwujudkan dengan sebaik-
   Pendahuluan    baiknya, sehingga mampu memenuhi secara optimal fungsi
                  bangunannya, andal, ramah lingkungan dan dapat sebagai teladan bagi
                  lingkungannya, serta berkontribusi positif bagi perkembangan arsitektur
                  di Indonesia serta menunjang tugas pegawai negeri.   
                                                                       
                     Setiap bangunan rumah negara harus direncanakan, dirancang
                  dengan sebaik-baiknya, sehingga dapat memenuhi kriteria teknis
                  bangunan yang layak dari segi mutu, biaya dan kriteria administrasi bagi
                  bangunan rumah negara.                               
                                                                       
                     Pemberi jasa perencanaan untuk bangunan rumah negara perlu
                  diarahkan secara baik dan menyeluruh, sehingga mampu 
                  menghasilkan karya perencanaan teknis bangunan yang memadai dan
                  layak diterima menurut kaidah, norma serta tata laku profesional.
                                                                       
                     Kerangka Acuan Kerja (KAK) untuk pekerjaan perencanaan perlu
                  disiapkan secara matang sehingga memang mampu mendorong
                  perwujudan karya perencanaan yang sesuai dengan kepentingan
                  kegiatan.                                            
                                                                       
2. Latar Belakang    Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya
                  Pabean C Jember pada tahun 2024 sedang melakukan pembangunan
                  rumah negara sebanyak 9 unit dengan rincian tipe C 1 unit, tipe D 3 unit
                  dan tipe E 5 unit. Tetapi belum memenuhi kebutuhan rumah negara
                  dimana seharusnya 50% dari jumlah pelaksana atau 19 unit rumah
                  negara tipe E. maka dari itu diperlukan pembangunan mess pegawai
                                                                       
                  pada Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya
                  Pabean C Jember.                                     
                     Pada tahun 2019, KPPBC TMP C Jember mendapat Barang Milik
                  Negara Idle dari Pengelola Barang yaitu berupa Tanah Bangunan
                  Rumah Negara di Jalan Sumatera No. III/52-53, Sumbersari Jember,
                                                                       
                  Jawa Timur. Atas Barang Milik Negara berupa Rumah Negara telah
                  dilakukan penghapusan dan Tanah Bangunan Rumah Negara
                  dialihfungsikan menjadi Tanah Bangunan Mess/Wisma/Asrama dengan
                  Luas tanah 393 m2.                                   
                                                                       
                     Sehubungan dengan hal tersebut, Kepala Kantor Pengawasan
                  dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Jember telah
                  menyampaikan Rencana Kebutuhan Barang Milik Negara (RKBMN)
                  Tahun 2024 berupa mess pegawai kepada Dinas Perumahan Rakyat,
                  Kawasan Pemukiman, dan Cipta Karya Provinsi Jawa Timur dan telah
                  mendapatkan analisis kebutuhan luas bangunan yang dibangun adalah
                  646 M2.                                              
                                                                       
                     Dalam mendukung program tersebut, diperlukan perencanaan
                  teknis. Kegiatan perencanaan teknis tersebut pelaksanaannya akan
                  dilakukan oleh konsultan perencana. Pengadaan Jasa Konsultansi
                  Perencanaan Kontruksi Gedung dan Bangunan Pembangunan Mess
                  Pegawai Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe
                           Halaman 3 dari 3                            
                                                                       
                  Madya Pabean C Jember Tahun Anggaran 2025 akan dilaksanakan
                  melalui mekanisme seleksi oleh POKJA.                
                                                                       
3. Maksud dan     Kerangka Acuan Kerja ini merupakan petunjuk bagi Konsultan
   Tujuan         Perencana Pembangunan Mess Pegawai Kantor Pengawasan dan
                  Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Jember Tahun
                  Anggaran 2025 yang berisi masukan, kriteria, keluaran dan proses yang
                  harus dipenuhi dan diperhatikan serta diinterpretasikan ke dalam
                  pelaksanaan tugas mulai dari tahap pelelangan sampai tahap
                                                                       
                  pelaksanaan,                                         
                 3.1 Maksud                                            
                                                                       
                     Maksud kegiatan adalah melaksanakan seleksi Pengadaan Jasa
                     Konsultansi Perencanaan Pembangunan Mess Pegawai beserta
                     perlengkapan ruang dan fasilitas umumnya milik Kantor
                     Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean
                     C Jember Tahun Anggaran 2025.                     
                                                                       
                 3.2 Tujuan                                            
                     - Memilih penyedia yang mampu menginisiasi dan mengasistensi
                       pembangunan mess pegawai beserta perlengkapan ruang dan
                                                                       
                       fasilitas umumnya.                              
                     - Memilih penyedia yang akan bekerja sesuai dengan jadwal
                       proyek yang direncanakan.                       
                                                                       
                     - Mendapatkan penyedia yang mampu dan berkualitas dalam
                       melaksanakan pekerjaan yang diuraikan dalam ruang lingkup
                       pekerjaan.                                      
                                                                       
                     - Dengan penugasan ini diharapkan Konsultan Perencana dapat
                       melaksanakan tanggung jawabnya dengan baik untuk
                       menghasilkan keluaran yang memenuhi sesuai KAK ini.
                                                                       
4. Sasaran        4.1 Tercapainya pelaksanaan kegiatan Paket Pengadaan Jasa
                     Konsultansi Perencana Pembangunan Mess Pegawai Kantor
                     Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean
                     C Jember Tahun Anggaran 2025.                     
                  4.2 Terarahnya pelaksanaan program Kontruksi Fisik Pembangunan
                                                                       
                     Mess Pegawai Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai
                     Tipe Madya Pabean C Jember.                       
                  4.3 Terkendalinya proses pelaksanaan Kontruksi Gedung dan
                     Bangunan Pembangunan Mess Pegawai Kantor Pengawasan dan
                                                                       
                     Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean C Jember secara
                     berkualitas, tepat waktu, dalam batas biaya yang tersedia serta
                     diselenggarakan secara tertib pada tahun Anggaran 2025.
Tenders also won by PT Dewi Permata Mandiri
Authority
28 March 2020Reviu Ded Pembangunan Gedung Kuliah Terpadu IIKementerian Pendidikan dan KebudayaanRp 2,458,349,000
6 March 2020Jasa Konsultansi Pengawasan Pembangunan Gedung Kuliah Terpadu Akademi Komunitas Negeri Putra Sang Fajar BlitarKementerian Pendidikan dan KebudayaanRp 1,033,328,000
17 February 2020Perencanaan Rehabilitasi Gedung Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman Dan Cipta Karya Provinsi Jawa TimurProvinsi Jawa TimurRp 1,000,000,000
3 September 2021Belanja Modal Gedung Dan Bangunan Perencanaan Gedung LaboratoriumProvinsi Jawa TimurRp 840,000,000
14 February 2022Perencanaan Pembangunan Gedung Asrama Upt Rsbl Kediri Dinas Sosial Provinsi Jawa TimurProvinsi Jawa TimurRp 800,000,000
11 January 2023Pengadaan Perencanaan Konstruksi Pembangunan Gedung Laboratorium Promosi KesehatanKementerian KesehatanRp 798,839,000
23 January 2015Pengawasan Pembangunan Gedung Bpkad Provinsi Jawa TimurUkpbj Pemerintah Provinsi Jawa TimurRp 675,000,000
27 April 2023Jasa Konsultansi Perencanaan Pembangunan Gedung Pemkab BintoroKab. JemberRp 650,000,000
7 March 2018Manajemen Konstruksi Revitalisasi Pasar Baru Kota ProbolinggoKota ProbolinggoRp 650,000,000
25 February 2020Pengawasan Paket I, II Dan III Pembangunan Gedung Rsud ArjasaKab. SumenepRp 601,896,000