PEMERINTAH KABUPATEN LUWU TIMUR
DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN
Alamat : Jl. Soekarno-Hatta, Puncak Indah Malili, Telp/Fax. (0474) 321 538
Website : http://dpp.luwutimurkab.go.id/, Email : dppp@luwutimurkab.go.id
RENCANA UMUM PENGADAAN
PEKERJAAN PENYEDIA JASA KONSTRUKSI
Pembangunan, Rehabilitasi dan Pemeliharaan Jalan
Irigasi Usaha Tani Kelompok Tani Buapol 2
LOKASI :
KECAMATAN WOTU KABUPATEN LUWU TIMUR
TAHUN ANGGARAN 2025
PEMERINTAH KABUPATEN LUWU TIMUR
DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN
Alamat : Jl. Soekarno-Hatta, Puncak Indah Malili, Telp/Fax. (0474) 321 538
Website : http://dpp.luwutimurkab.go.id/, Email : dppp@luwutimurkab.go.id
RENCANA UMUM PENGADAAN
Nomor : 000.3.1/ 42 /RUP/PL-KONST/PPK6-DISPKP/X/2025
A. LINGKUP PEKERJAAN
1. Nama Kegiatan :
➢ Pembangunan Prasarana Pertanian
2. Sub Kegiatan :
➢ Pembangunan, Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana Pertanian Lainnya
3. Nama Paket Pekerjaan :
➢ Pembangunan, Rehabilitasi dan Pemeliharaan Jalan Irigasi Usaha Tani Kelompok
Tani Buapol 2
4. Nilai Pagu Anggaran :
➢ Rp. 183.000.000,00,- (Seratus Delapan Puluh Tiga Juta Rupiah)
5. Nilai HPS :
➢ Rp. 182.787.000,00 (Seratus Delapan Puluh Dua Juta Tujuh Ratus Delapan Puluh
Tujuh Ribu Rupiah)
6. Jangka Waktu Penyelesaian Pekerjaan :
➢ 70 (Tujuh Puluh) Hari Kalender
B. PIHAK-PIHAK YANG BERSANGKUTAN DENGAN PEKERJAAN PENGADAAN JASA
KONSULTANSI
1. Pengguna Anggaran (PA) :
➢ Nama : AMRULLAH, S.Pd. MM
➢ Nip 19670606 198903 1 010
➢ Pangkat/Gol. : Pembina Utama Muda,
➢ Jabatan : Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan
2. Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) :
➢ Nama : N U R H A L I S, ST
➢ Nip 19750620 200604 1 005
➢ Pangkat/Gol. : Penata Muda, III/a
➢ Jabatan : Analis Pengembangan Wilayah
C. SUMBER DANA
➢ SPK ini dibiayai dari APBD 2025 Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan dengan Kegiatan
Pembangunan, Rehabilitasi dan Pemeliharaan Prasarana Pertanian Lainnya, Kode Anggaran
3.27.03.2.02.0003.5.1.02.01.01.0039.1.1.1.20.10.50.001.00516 Dinas Pertanian dan
Ketahanan Pangan Tahun Anggaran 2025 dan dibayarkan melalui Pemegang Kas Umum
Daerah Kabupaten Luwu Timur.
D. METODE PEMILIHAN
➢ Pengadaan Langsung
E. JENIS KONTRAK
➢ Kontrak Harga Satuan
F. KLASIFIKASI BIDANG DAN SUB BIDANG YANG DIPERSYARATKAN BAGI PENYEDIA
1. Klasifikasi Bidang Usaha :
➢ Bangunan Sipil.
2. Sub-Klasifikasi Bidang :
➢ KBLI 42201 Konstruksi Jaringan Irigasi dan Drainase KBLI Tahun 2020
➢ SI001 (Jasa Pelaksana Konstruksi Saluran Air, Pelabuhan, Dam, dan Prasarana
Sumber Daya Air Lainnya) KBLI 2015 atau BS004 (Konstruksi Jaringan Irigasi dan
Drainase) KBLI 2020;
G. PERSYARATAN BAGI PENYEDIA
1. Memiliki Dukungan Peralatan Utama (Bermaterai dan Stempel Asli);
2. Menyampaikan Daftar Pekerjaan yang sedang dikerjakan.
H. LAMPIRAN-LAMPIRAN
1. Harga Perkiraan Sendiri (HPS);
2. Rancangan Kontrak;
3. Syarat-Syarat Umum Kontrak (SSUK) dan Syarat-Syarat Khusus Kontrak (SSKK);
4. Rencana Keselamatan dan Kesehatan Kerja Kontrak (RK3K);
5. Spesifikasi Teknis
6. Gambar Teknis
Malili, Oktober 2025
Ditetapkan Oleh, Disusun oleh,
Kepala Dinas Pertanian Dan Ketahanan Pangan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)
Kabupaten Luwu Timur Kabupaten Luwu Timur
AMRULLAH, S.Pd. MM N U R H A L I S, ST
Pangkat: Pembina Utama Muda, Pangkat: Penata Muda, III/a
NIP. 19670606 198903 1 010 NIP.19750620 200604 1 005| Authority | |||
|---|---|---|---|
| 22 June 2024 | Paket 2 Sd Dak Fisik | Kota Palopo | Rp 1,123,350,700 |
| 5 May 2025 | Pembangunan Talud Dan Normalisasi Sungai Songka Mati | Kota Palopo | Rp 1,000,000,000 |
| 14 June 2022 | Rehabiltasi Saluran Irigasi Lamoa Desa Lampuawa Kec. Sukamaju | Kab. Luwu Utara | Rp 746,850,000 |
| 3 June 2016 | Pengadaan Bangunan Asrama Hikma Palopo | Kab. Luwu Utara | Rp 644,000,000 |
| 4 August 2020 | Peningkatan Jalan Paket 33 | Kab. Luwu Utara | Rp 633,500,000 |
| 13 June 2021 | Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Kelas Sd Negeri 361 Bailing,rehabilitasi Sedang/Berat Toilet (Jamban) Sd Negeri 361 Bailing | Kab. Luwu | Rp 521,394,758 |
| 28 April 2024 | Pembangunan Sdn 53 Jenne Maeja (Dak) - Paket 4 | Kab. Luwu | Rp 495,642,000 |
| 9 August 2019 | Peningkatan Jalan Ruas Paket 23 | Pemerintah Daerah Kabupaten Luwu Utara | Rp 493,631,000 |
| 12 July 2018 | Drainase Desa Wawondula | Kab. Luwu Timur | Rp 460,000,000 |
| 13 June 2016 | Lanjutan Pembangunan Ruas Cenning-Pombakka Kec. Malangke Barat | Kab. Luwu Utara | Rp 451,050,000 |