PEMERINTAH PROVINSI PAPUA BARAT
DAYA
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
DINAS PERHUBUNGAN
PROGRAM
PENYELENGGRAAN PJU
KEGIATAN
PEMELIHARAAN JARINGAN/ INSTALASI DAN
PEMELIHARAAN PJU DALAM KOTA SORONG
PEKERJAAN
BELANJA PEMELIHARAAN JARINGAN-JARINGAN
DISTRIBUSI PJU DALAM KOTA SORONG
TAHUN ANGGARAN 2025
Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Provinsi Papua Barat Daya
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
BELANJA PEMELIHARAAN JARINGAN-JARINGAN DISTRIBUSI PJU DALAM
KOTA SORONG
Pembangunan sektor perhubungan memegang peranan yang sangat penting. Karena banyak faktor
yang terkait dengan sektor ini, antara lain: Pembangunan Ekonomi, Sosial, Budaya dan Pertahanan dan
Keamanan. Dalam APBD Provinsi Papua Barat Daya beberapa tahun terakhir, sektor perhubungan,
terutama sub sektor perhubungan darat mendapat porsi perhatian yang relatif besar.
Salah satu permasalahan dalam pembangunan sektor ini adalah besarnya biaya yang harus
dikeluarkan dan prioritas pelaksanaan konstruksinya. Menyadari akan hal tersebut, faktor perencanaan
mempunyai perananan yang besar untuk dalam proses pekerjaan. Hal ini dimaksudkan agar pembangunan
sub sektor perhubungan darat dapat berhasil dan berjalan secara efisien.
Dinas Perhubungan Provinsi Papua Barat Daya mempunyai wewenang dan tanggung jawab dalam
pembinaan sarana Penerangan Jalan yang berada dalam link jalan yang berstatus sebagai jalan provinsi.
Sejalan dengan hal tersebut pemerintah Provinsi Papua Barat Daya bermaksud membangun dan
meningkatkan Penerangan Jalan Umum guna :
Untuk meningkatkan pertumbuhan perekonomian masyarakat di wilayah kabupaten kabupaten
yang ada di Provinsi Papua Barat Daya.
Membuka keterisolasian wilayah dan membuka akses terhadap ibukota Kabupaten.
Pekerjaan-pekerjaan yang akan dilaksanakan tersebut merupakan upaya mewujudkan pelayanan
sebaik-baiknya kepada seluruh lapisan masyarakat.
Untuk itu, keberadaan lembaga swasta, khususnya Lembaga konsultasi dalam pelaksanaan pengawasan
dipandang penting terlibat dalam pelaksanaan program tersebut.
Maksud dan tujuan kegiatan ini adalah :
1. Sebagai petunjuk bagi Konsultan Pengawas yang memuat masukan yang harus dipenuhi atau
diinterpretasikan dalam melaksanakan tugas.
2. Sebagai pedoman pengajuan usul (proposal) oleh Konsultan Pengawasan. Dalam KAK ini tercantum
ketentuan dan pengajuan usul adminsitrasi, teknis dan biaya pekerjaan Pengawasan.
Melakukan Pengawasan menyeluruh dan menyediakan Laporan pekerjaan Pembangunan Penerangan
Jalan Umum Provinsi Papua Barat Daya Tahun anggaran 2025
Sasaran dari kegiatan ini adalah terlaksananya pekerjaan Pembangunan Penerangan Jalan Umum di
beberapa Kabupaten dengan baik dan terarah.
Uraian Singkat Pekerjaan
Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Provinsi Papua Barat Daya
Untuk Pelaksanaan kegiatan ini diperlukan biaya dengan pagu dana Rp. 1000.000.000,- (Satu Milyar
Rupiah ) termasuk PPn dengan Harga Perkiraan Sendiri (HPS) sebesar Rp. 1.000.000.000 (Satu Milyar
Rupiah ) termasuk PPn. Dibiayai dari Dana Tambahan Infrastruktur Otsus pada APBD Provinsi Papua
Barat Daya dari DPA Dinas Perhubungan Provinsi Papua Barat Daya Tahun Anggaran 2025.
LINGKUP KEGIATAN
Uraian rinci tugas Konsultan Pengawas Teknis adalah
Melaksanakan Kegiatan Pengawasan, serta pendataan keadan lokasi, diantaranya :
a. Pemeriksaan Kualitas Pekerjaan
b. Pemeriksaan Kuantitas Pekerjaan
c. Dokumentasi lapangan
LOKASI KEGIATAN
Lingkup kegiatan Belanja Pemeliharaan jaringan-jaringan Distribusi PJU Dalam Kota Sorong adalah
melakukan tugas pada pekerjaan Pemeliharaan Jaringan-Jaringan dan Distribusi PJU sasaran lokasi Kota
Sorong.
DATA SERTA FASILITAS PENUNJANG
1. Penyediaan oleh pengguna anggaran
a. Kumpulan data dan laporan dari hasil pengawasan.
b. Dinas Pekerjaan umum tidak menyediakan akomodasi dan ruang
tertentu dalam kantor untuk konsultan
c. Pengguna anggaran mengangkat petugas atau wakilnya atau pendamping dalam rangka
pelaksanaan pengawasan jasa konsultansi
2. Penyediaan oleh penyedia jasa
Penyedia jasa harus menyediakan dan memelihara semua fasilitas dan peralatan yang
dipergunakan untuk pelaksanaan pekerjaan.
Uraian Singkat Pekerjaan| Authority | |||
|---|---|---|---|
| 26 December 2024 | Pengangkutan Sampah Basah 1 | Kota Sorong | Rp 11,573,980,000 |
| 10 July 2024 | Pengangkutan Sampah Basah | Kota Sorong | Rp 10,560,800,000 |
| 21 December 2023 | Pengangkutan Sampah Basah | Kota Sorong | Rp 9,450,000,000 |
| 21 June 2022 | Pembangunan Puskesmas Mawabuan | Kab. Tambrauw | Rp 8,633,455,410 |
| 24 August 2024 | Pembangunan Gedung Kantor Otonom Tipe C | Kab. Tambrauw | Rp 5,530,000,000 |
| 11 August 2022 | Pembangunan Pelabuhan Yellu Tahap III | Provinsi Papua Barat | Rp 5,150,000,000 |
| 29 May 2021 | Pembangunan Dermaga Yelu Tahap II | Provinsi Papua Barat | Rp 4,800,000,000 |
| 8 August 2025 | Pembangunan Jaringan Listrik Fef - Subun | Kab. Tambrauw | Rp 4,200,521,840 |
| 25 March 2022 | Pemasangan Lampu Alun - Alun Aimas | Kab. Sorong | Rp 2,974,160,000 |
| 7 November 2023 | Pemeliharaan Rutin Pju Ruas Jalan Provinsi Dalam Ibu Kota Provinsi (Kota Sorong) | Provinsi Papua Barat Daya | Rp 2,727,065,400 |