| Reason | |||
|---|---|---|---|
| 0748226354723000 | Rp 450,000,000 | - | |
| 0668298235727000 | Rp 428,428,000 | - Rencana Keselamatan Konstruksi (RKK) pada Tabel B.2 pada kolom SASARAN KHUSUS uraian tidak dijelaskan - Rencana Keselamatan Konstruksi (RKK) pada Tabel D.1.1, ANALISIS KESELAMATAN PEKERJAAN (JOB SAFETY ANALYSIS) tidak diuraikan dan tidak dijelaskan sesuai dengan tabel RKK pada LDP dan ketentuan pada IKP 17.3.d | |
| 0869615948723000 | - | - | |
| 0950152603723000 | - | - | |
| 0868623638723000 | - | - | |
| 0930018171723000 | - | - | |
| 0023746639728000 | - | - | |
| 0717720775723000 | - | - | |
| 0752728949723000 | - | - | |
| 0021356803723000 | - | - |
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
PEMBANGUNAN PRASARANA PASAR YAMAKER (PAVING BLOK) KEL. NUNUKAN BARAT
KEC. NUNUKAN
Lokasi : Kec. Nunukan Selatan
1. LATAR BELAKANG :
Kondisi lingkungan sekitar Pasar Yamaker yang tidak memiliki area parkir yang
memadai sehingga perlu dibangun prasarana pasar agar masyarakat pengguna
pasar dapat memarkir kendaraannya dengan baik sehingga sirkulasi kendaraan di
sekitar pasar dapat berjalan dengan tertib dan lancar.
2. MAKSUD DAN TUJUAN
a. Maksud
Maksud dari pengadaan pekerjaan konstruksi ini adalah untuk memenuhi
kebutuhan area parkir di Pasar Yamaker Kab. Nunukan.
b. Tujuan
Peningkatan pelayanan, ketertiban dan kelancaran sirkulasi kendaraan di Pasar
Yamaker Kab. Nunukan.
3. TARGET/SASARAN
Target/sasaran yang ingin dicapai dalam pengadaan pekerjaan konstruksi
terlaksananya Pembangunan Prasarana Pasar Yamaker (Paving Blok) Kel. Nunukan
Barat Kec. Nunukan.
4. JANGKA WAKTU PELAKSANAAN
Jangka waktu pelaksanaan pengadaan pekerjaan konstruksi 180 (Seratus Delapan
Puluh) hari kalender