| Administrative Score (SA) | Reason | ||||
|---|---|---|---|---|---|
| 0014353346545000 | Rp 111,882,450 | 89.03 | 91.22 | - | |
| 0744675075541000 | Rp 120,843,896 | 92.93 | 92.86 | - | |
CV Barometer Konsultan | 09*7**3****42**0 | Rp 127,186,908 | 77.28 | 79.42 | - |
| 0314018292543000 | Rp 127,459,496 | 92.28 | 91.38 | - | |
| 0024782161545000 | Rp 128,593,500 | 92.16 | 91.13 | - | |
| 0950117929542000 | Rp 136,413,866 | 90.03 | 88.43 | - | |
CV Mutiara Timur Konsultan | 09*7**3****53**1 | - | - | - | Nilai total kualifikasi teknis setelah pembuktian kualifikasi di bawah ambang batas 60. |
| 0011404159542000 | - | - | - | setelah diberikan perpanjangan waktu untuk menyampaikan tambahan pengalaman pekerjaan sejenis (pengawasan pekerjaan sipil transportasi seperti jembatan, jalan layang, dan jalan raya) dalam kurun waktu 10 tahun terakhir (2015-2024), peserta tidak menyampaikan tambahan pengalaman pekerjaan sehingga nilai kualifikasi teknis dibawah ambang batas minimal 60. | |
| 0015441033545000 | - | - | - | Tidak hadir pada saat diundang pembuktian kualifikasi sehingga dokumen kualifikasi dan pengalaman perusahaan tidak dapat dinilai | |
| 0769848698542000 | - | - | - | Masa berlaku SBU habis tanggal 8 september 2023 dan setelah diberikan perpanjangan waktu untuk menyampaikan tambahan pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis (pengawasan pekerjaan sipil transportasi seperti jembatan, jalan layang, dan jalan raya) dalam waktu 10 tahun terakhir (2015-2024), peserta tidak menyampaikan SBU yang masih berlaku dan tidak menyampaikan tambahan pengalaman pekerjaan sehingga nilai kualifikasi teknis dibawah ambang batas minimal 60. | |
CV Asri Mulia Konsultan | 08*1**3****42**0 | - | - | - | setelah diberikan perpanjangan waktu untuk menyampaikan tambahan pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis (pengawasan pekerjaan sipil transportasi seperti jembatan, jalan layang, dan jalan raya) dalam waktu 10 tahun terakhir (2015-2024), peserta menyampaikan tambahan pengalaman pekerjaan tetapi nilai sub unsur kualifikasi teknis pengalaman sejenis 10 tahun terakhir masih dibawah ambang batas minimal 30. |
| 0826222648543000 | - | - | - | Tidak masuk Daftar Pendek karena sudah diperoleh 7 peserta yang memenuhi syarat dan masuk dalam Daftar Pendek | |
Sangklat Matas Pratomo | 06*9**9****03**0 | - | - | - | Tidak hadir pada saat diundang pembuktian kualifikasi sehingga dokumen kualifikasi dan pengalaman perusahaan tidak dapat dinilai. Perusahaan baru yang berdiri kurang dari 3 tahun. |
CV Berkah Rizky Engineer | 01*7**4****41**0 | - | - | - | Tidak hadir pada saat diundang pembuktian kualifikasi sehingga dokumen kualifikasi dan pengalaman perusahaan tidak dapat dinilai. Perusahaan baru yang berdiri kurang dari 3 tahun. |
Pola Pembangunan Konsultan | 09*8**3****44**0 | - | - | - | Tidak masuk Daftar Pendek karena sudah diperoleh 7 peserta yang memenuhi syarat dan masuk dalam Daftar Pendek |
| 0022054340544000 | - | - | - | setelah diberikan perpanjangan waktu untuk menyampaikan tambahan pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis (pengawasan pekerjaan sipil transportasi seperti jembatan, jalan layang, dan jalan raya) dalam waktu 10 tahun terakhir (2015-2024), peserta tidak menyampaikan tambahan pengalaman pekerjaan sehingga nilai sub unsur kualifikasi teknis pengalaman sejenis 10 tahun terakhir masih dibawah ambang batas minimal 30. | |
| 0316258540429000 | - | - | - | - | |
| 0014354641545000 | - | - | - | setelah diberikan perpanjangan waktu untuk menyampaikan tambahan pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis (pengawasan pekerjaan sipil transportasi seperti jembatan, jalan layang, dan jalan raya) dalam waktu 10 tahun terakhir (2015-2024), peserta menyampaikan tambahan pengalaman pekerjaan tetapi nilai kualifikasi teknis masih dibawah ambang batas minimal 60. | |
Arwindo Karya Utama | 04*4**2****17**0 | - | - | - | - |
CV Inti Solusi Konsultan | 08*0**4****42**0 | - | - | - | - |
| 0016533689541000 | - | - | - | - | |
| 0015453566544000 | - | - | - | - | |
CV Kastara Utama Konsultan | 06*2**4****43**0 | - | - | - | - |
| 0847118288646000 | - | - | - | - | |
| 0661654483544000 | - | - | - | - | |
| 0027552496541000 | - | - | - | - |
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
Uraian Pendahuluan1
1. Latar Belakang Dalam pelaksanaan konstruksi, untuk mendapatkan
hasil/mutu pekerjaan yang sesuai dengan spesifikasi
teknis diperlukan pengawasan orang/badan yang
mempunyai keahlian pada bidang pengawasan.
Fungsi pengawas disini nantinya akan bertindak
sebagai wakil direksi dan bertanggung jawab penuh
di lapangan sehingga keluaran yang didapat sesuai
dengan harapan.
2. Maksud dan Maksud Kegiatan Pengawasan Teknik ini adalah
Tujuan penyediaan Jasa Konsultan Pengawas untuk
membantu Pejabat Pembuat Komitmen dalam
mengawasi pelaksanaan pekerjaan fisik konstruksi,
dan kebijakan dilapangan yang dalam penugasan
nantinya akan bertindak sebagai Wakil Direksi
Teknis/Direksi Pekerjaan baik di kantor maupun di
lapangan, sehingga akan didapatkan hasil pekerjaan
konstruksi yang sesuai spesifikasi dan dana yang
tersedia.
Tujuan dari jasa pelayanan Pengawasan Teknik ini
adalah
Menjamin bahwa pekerjaan fisik dilaksanakan
sesuai rencana dengan menggunakan standar
prosedur yang berlaku guna tercapainya mutu
pekerjaan fisik
Tercapainya penyelesaian penanganan masalah-
masalah yang sifatnya khusus serta memiliki
tingkat problematika yang tinggi sehingga
tingkat pelayanan jalan yang diinginkan selama
umur rencana dapat tercapai
Memperkenalkan pendekatan system mutu
untuk pencapaian mutu pelaksanaan jasa
konstruksi.
Bertanggung jawab terhadap mutu dan keluaran
yang dikerjakan Penyedia.
3. Sasaran A. Pengawasan untuk pekerjaan Konsultan Jasa
Konsultansi Pengawasan Pembangunan
Jembatan Tahun 2025.
B. Melakukan pengujian laboratorium antara lain:
a) Pengujian kuat tekan beton
b) Pengujian core drill
c) Pengujian properties aspal (kadar aspal dan
kepadatan)
d) Pengujian abrasi
e) Pengujian lainnya yang diperlukan
Pengujian yang dilakukan konsultan pengawas
menjadi salah satu dasar pembayaran
pelaksanaan pekerjaan konstruksi.
C. Melakukan pelaporan rutin kemajuan pekerjaan
melalui aplikasi JAKONKU/Aplikasi Monitoring
Kinerja Kegiatan
D. Pekerjaan konstruksi yang dilaksanakan
menggunakan Spesifikasi Teknis 2018 Rev. 2
-Meliputi Jembatan Penyeberangan Orang (JPO)
4. Lokasi Pekerjaan
Jalan Perwakilan Kulon Progo
-pengawasan pembangunan jembatan diatas jalur
kereta api dengan bentang kurang lebih 46 meter.
5. Sumber Kegiatan ini dibiayai dari sumber pendanaan:
Pendanaan APBD TA. 2025.
6. Nama dan Nama Pejabat Pembuat Komitmen:
Organisasi Pejabat PPK Pembangunan Jembatan
Pembuat Pekerjaan :
Komitmen Jasa Konsultansi Pengawasan Pembangunan Jembatan
Tahun 2025, Pengawasan Bidang Bina Marga Dinas
Pekerjaan Umum Perumahan dan Kawasan
Permukiman kabupaten Kulon Progo
7. Keluaran2 Keluaran yang dihasilkan berupa dokumen laporan
hasil pengawasan pekerjaan serta menghitung
tingkat TKDN Realisasi Fisik Pekerjaan.
Keluaran yang dihasilkan dari pelaksanaan
pekerjaan ini adalah kualitas/mutu dan kuantitas
pekerjaan fisik konstruksi sesuai dengan yang
direncanakan dan diharapkan serta tepat waktu,
sehingga tujuan dari dilaksanakannya pekerjaan
fisik dapat tercapai sacara optimal.
8. Jangka Waktu Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan ini selama
Penyelesaian 180 (seratus delapan puluh) hari kalender.
Pekerjaan
Jumlah
9. Personil Posisi Kualifikasi
Orang Bulan3
Tenaga Ahli:
1. Team S1-2th 60 OH
Leader
(1 orang)
2. Ahli K3 S1-1th 17 OH
(1 orang)
Tenaga Pendukung :
1. Inspector D3-3th 12 OB
(2 orang)
2. Administrat SLTA-5th 6 OB
or/Operator
Komputer
(1 orang)