Pembangunan Jembatan Yaah

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 89140802
Date: 11 July 2024
Year: 2024
KLPD: Kab. Maybrat
Work Unit: Dinas Pekerjaan Umum
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Contract Type: Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 2,500,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 2,375,000,000
Winner (Pemenang): CV Malamoi Makmur Persada
NPWP: 835579046951000
RUP Code: 52052288
Work Location: Kampung Yaah - Maybrat (Kab.)
Participants: 15
Applicants
0835579046951000Rp 2,178,576,948
CV Sain Wijaya
09*0**5****51**0-
CV Cahaya Papua Abadi Jaya
00*5**6****51**0-
0724706783953000-
CV Sukses Amberparem
06*8**2****51**0-
PT Indo Trans Konstruksi
08*8**7****07**0-
PT Nusantara Baja Prima
07*0**5****11**0-
PT Gunung Baja Permata
09*1**9****35**0-
CV Lembah Furia
09*4**0****52**0-
0316598903951000-
0015875800952000-
0010716181058000-
0029500329954000-
0023167661951000-
0707584256954000-
Attachment
PEMERINTAH      KABUPATEN      MAYBRAT                         
                                                                           
                   DINAS  PEKERJAAN     UMUM                               
                      Jl. Raya Kumurkek – Ayawasi No. 1                    
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                   KERANGKA   ACUAN KERJA (KAK)                            
               PEKERJAAN PEMBANGUNAN  JEMBATAN YAAH                        
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                     TAHUN   ANGGARAN      2024                            
                   KERANGKA   ACUAN KERJA (KAK)                            
        PEKERJAAN: PEKERJAAN  PEMBANGUNAN   JEMBATAN YAAH                  
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
A. LATAR      :   Kabupaten Maybrat adalah kabupaten di Provinsi Papua Barat, dengan pusat administrasi berada
  BELAKANG                                                                 
                  di Kumurkek Kondisi topografi Kabupaten Maybrat sebagian merupakan daerah berbukit dan
                  sebagian lagi dataran tinggi.                            
                  Letak geografis yang strategis dengan kondisi topografi yang beragam ini perlu didukung
                                                                           
                  dengan penyediaan sarana dan prasarana yang memadai untuk dapat meningkatkan kehidupan
                  social ekonomi masyarakat Kabupaten Maybrat. Hal ini sesuai dengan visi dan misi bupati
                  terpilih, di mana jalan menjadi prioritas utama dalam mewujudkan pembangunan infrastruktur
                                                                           
                  secara menyuluruh guna merealisasikan visi Bupati Maybrat, yakni Bersama Membangun
                  Kabupaten Maybrat. Pertumbuhan ekonomi yang kian meningkat akan mendorong tingkat
                  mobilitas masyarakat tinggi yang menuntut terpenuhinyasarana dan prasarana transportasi yang
                                                                           
                  layak untuk mendukung pertumbuhan tersebut.              
                  Namun kenyataan yang ada, infrastruktur tersebut masih jauh dari harapan. Kondisi ruas jalan
                  yang ada termasuk Pekerjaan Pembangunan Jembatan Yaah perlu untuk dibangun.
                                                                           
                                                                           
B. MAKSUD DAN :  a. Maksud                                                 
  TUJUAN                                                                   
                  Maksud pekerjaan Pekerjaan Pembangunan Jembatan Yaah sesuai dengan apa yang
                  direncanakan dari sisi kualitas, Volume, biaya dan ketepatan waktu pelaksanaan pekerjaan,
                  sehingga dicapai wujud pekerjaan sesuai dengan persyaratan dan standar Peningkatan jalan.
                                                                           
                 b. Tujuan                                                 
                  Tujuan pekerjaan untuk mendapatkan hasil pekerjaan konstruksi yang memenuhi dan sesuai
                  dengan Spesifikasi Persyaratan Teknis yang tercantum dalam dokumen kontrak dan
                                                                           
                  dilaksanakan dengan Tepat Waktu, Tepat Mutu, Tepat Biaya dan Tertib Administrasi.
                                                                           
C. TARGET/    :  Target/sasaran yang ingin dicapai dalam Pekerjaan ini terbangunnya sarana Lalu lintas yang
  SASARAN                                                                  
                 memenuhi persyaratan teknis Peningkatan jalan sehinggadapat memberikan layanan optimal
                 sampai umur rencana.                                      
                                                                           
D. NAMA       :  Nama organisasi yang menyelenggarakan/melaksanakan pengadaan barang:
  ORGANISASI                                                               
                 a. K/L/D/I  : Pemerintah Kabupaten Maybrat                
  PENGADAAN                                                                
  BARANG         b. Satker/SKPD : Dinas Pekerjaan Umum                     
                 c. PPK      : Jefrianus D. Waimbewer, ST                  
                                                                           
E. PAKET      :  1. Nama Paket Pekerjaan : Pembangunan Jembatan Yaah       
  PEKERJAAN                                                                
                 2. Lokasi Pekerjaan :                                     
                        Distrik Aitinyo Utara                             
                 3. Target Panjang : 6 m                                   
                                                                           
                                                                           
F. SUMBER DANA : a. Sumber Dana :                                          
  DAN                                                                      
                  DTI                                                      
  PERKIRAAN                                                                
  BIAYA                                                                    
                 b. Total Pagu Anggaran:                                   
                  Rp. Rp.2.375.000.000,- (Dua Miliar Tiga Ratus Tujuh Puluh Lima Juta Rupiah)
G. JANGKA     :  150 ( Seratus Lima Puluh ) Hari Kalender,                 
  WAKTU                                                                    
                 Terhitung sejak Penandatanganan Surat Perintah Mulai Kerja
  PELAKSANAAN                                                              
  PEKERJAAN                                                                
                                                                           
                                                                           
                                                                           
H. TENAGA AHLI/ : No Jabatan      Pengalaman Ijazah  Sertifikat  Jumlah    
  TERAMPIL                                                                 
                                                     Keahlian              
                  1  Pelaksana Jembatan 2 Tahun Minimal SKT Pelaksana 1 Orang
                                           SMA/Sederajat Lapangan          
                                                     Pekerjaan             
                                                                           
                                                     Jembatan (TS          
                                                     029) /  SKK           
                                                     Pelaksana             
                                                                           
                                                     Pemeliharaan          
                                                     Jembatan Muda         
                                                     Min. Jenjang 4        
                                                                           
                  2. Ahli K3Konstruksi 3 Tahun S1 Teknik Sipil SKA – Ahli K3 1 Orang
                                                     Konstruksi`-          
                                                     Muda (TS 603) /       
                                                                           
                                                     SKK – Ahli Muda       
                                                     K3   Konstruksi       
                                                     Jenjang 7             
                                                                           
                                                                           
                 Seluruh Personil yang disampaikan dalam Form wajib Melampirkan
                 a. Sertifikat Kompetensi Kerja (SKK) / Serifikat Keahlian Kerja( SKA )
                 b. Ijasah Legalisir                                       
                                                                           
                 c. Curriculum Vitae ( Daftar Riwayat Hidup )              
                 d. Referensi Kerja Sesuai Pengalaman Dan Ditandatangani oleh PPK Terkait.
                 e. Surat Pernyataan Kepemilikan Sertifikat Kompetensi Kerja
                                                                           
                 f. NPWP                                                   
                 g. SPT Tahunan Tenaga Ahli Tahun 2023                     
                 h. E – KTP                                                
                                                                           
                 ** Pengalaman dihitung/ditentukan berdasarakan daftar riwayat pengalaman atau referensi kerja.
                 * Apabila daftar pengalaman personil diragukan, maka pihak Pokja wajib meminta klarifikasi
                  kepada peserta.                                          
                                                                           
I. PERALATAN  :  Peralatan Minimal yang digunakan dalam Pekerjaan :        
  MINIMAL                                                                  
                  No           Jenis            Kapasitas      Jumlah      
                   1. Dump Truck                 3-4 M3   3 Unit           
                   2. Dump Truck                 10 M3    3 Unit           
                   3. Excavator                80 - 140 HP 2 Unit          
                   4. Motor Grader              >100 HP   1 Unit           
                   5. Vibratory Roller           5 – 8 T  1 Unit           
                   6. Truck Mixer ( Agiator )    5 M3     1 Unit           
                 **Semua Alat Kepemilikan sendiri wajib dibuktikan dengan kepemilikan alat berupa Bpkb / Stnk
                 / Invoice / Kuitansi pembelian                            
                 * Surat perjanjian sewa dalam hal meyewa peralatan, harus disertakan dengan bukti kepemilikan
                 pemberi sewa berupa Bpkb / Stnk / Invoice / Kuitansi pembelian
                 Keterangan : Pencantuman Merk, Type dan Lokasi dalam daftar tidak menggugurkan namun
                 untuk keperluan Pembuktian Lapangan.                      
J. URAIAN          1. Mobilisasi                                           
  SINGKAT          2. Pekerjaan Tanah                                      
  PEKERJAAN        3. Perkerasan Berbutir                                  
                   4. Pekerjaan Struktur                                   
                   5. Pekerjaan Rehabilitasi Jembatan                      
                   6. Pekerjaan Harian                                     
K. PERSYARATAN : 1. Perusahaan Kualifikasi Kecil                           
  KUALIFIKASI    2. Memiliki IUJK atau NIB (Nomor Induk Berusaha) KBLI 42112 Konstruksi Jembatan dan Jalan
                   Layang atau KBLI 42102 Konstruksi Bangunan Sipil Jembatan, Jalan Layang, Fly Over, dan
                                                                           
                   Underpass                                               
                 3. Memiliki Sertifikat Badan Usaha ( SBU )                
                   Kode Subkualifikasi : SI004 Jasa Pelaksanaan Untuk Konstruksi Jembatan, Jalan Layang,
                                                                           
                   Terowongan dan Subways atau BS002 Bangunan Sipil Jembatan, Jalan Layang, Fly Over dan
                   Underpass                                               
                 4. Memiliki Sisa Kemampuan Paket : SKP = KP – P           
                                                                           
                  Nilai kemampuan Paket( KP ) ditentukan sebanyak 5 ( Lima ) paket pekerjaan, paket pekerjaan
                  yang sedang dikerjakan ( P )                             
                 5. Memiliki pengalaman paling kurang 1 ( Satu ) pekerjaan konstruksi dalam kurun waktu 4 (
                                                                           
                  Empat ) Tahun terakhir, Untuk Usaha Kecil yang baru berdiri 3 ( tiga ) Tahun dalam hal
                  penyedia belum memiliki pengalaman, dikecualikan. Dengan nilai paling banyak
                  Rp.2.500.000.000 ( Dua Miliar Lima Ratus Juta Rupiah ),  
                                                                           
                  Wajib mempunyai pengalaman 1 ( satu ) pada bidang        
                  yang sama/sejenis paling sedikit Nilai Rp. 2.500.000.000 
                  ( Dua Miliar Lima Ratus Juta Rupiah ).                   
                 6. Memiliki NPWP yang valid dengan status keterangan wajib pajak
                                                                           
                 7. Memenuhi Kewajiban Pelaporan Perpajakan (SPT Tahunan) tahun Pajak 2023
L. JADWAL        Sebagaimana tercantum dalam aplikasi SPSE                 
  TAHAPAN                                                                  
  PEMILIHAN                                                                
                                                                           
                                                                           
                                                                           
M. JADWAL        Sebagaimana tercantum dalam aplikasi SPSE                 
  PEMASUKAN                                                                
  DOKUMEN                                                                  
  PENAWARAN                                                                
N. BATAS AKHIR   Sebagaimana tercantum dalam aplikasi SPSE                 
  WAKTU                                                                    
  PEMASUKAN                                                                
  PENAWARAN                                                                
O. PEMBUKAAN     Sebagaimana tercantum dalam aplikasi SPSE                 
  DOKUMEN                                                                  
  PENAWARAN                                                                
                                                                           
P. PENGISIAN     Pengisian Dokumen Kualifikasi dalam aplikasi SPSE         
  DOKUMEN                                                                  
  KUALIFIKASI                                                              
                                                                           
Q. MASA          Masa Berlaku Penawaran selama 30 (Tiga Puluh) Hari Kalender sejak batas akhir pemasukan
  BERLAKUNYA                                                               
                 Dokumen Penawaran                                         
  PENAWARAN                                                                
                 [diisi dengan memperhitungkan akhir pemasukan Dokumen Penawaran sampai penandatanganan
                 kontrak]                                                  
R. JAMINAN                                                                 
  PENAWARAN                                                                
  (ApabilaDisyaratka                                                       
  n)                                                                       
S. PROGRAM       1. Sebelum melaksanakan Tugasnya, Kontraktor Pelaksana Harus Segera Menyusun:
  KERJA                                                                    
                  a. Program Kerja, Termasuk Jadwal Pelaksanaan Pekerjaan ( Time Schedule )
                  b. Tenaga Ahli, yang lengkap ( kualifikasi dan Jumlahnya ). Tenaga – Tenaga yang diusulkan
                    oleh kontraktor Pelaksana harus mendapatkan persutujuan dari Pejabat Pembuat Komitmen
                    ( PPK ).                                               
                                                                           
                                                                           
T. RENCANA       Terlampir                                                 
  KERJA DAN                                                                
  SYARAT –                                                                 
  SYARAT                                                                   
                                                                           
U. GAMBAR        Terlampir                                                 
  RENCANA                                                                  
V. HARGA         Terlampir                                                 
  PERKIRAAN                                                                
  TERSENDIRI                                                               
                                                                           
W. RENCANA                                                                 
  KESELAMATAN                                                              
                 Terlampir                                                 
  KERJA ( RKK )                                                            
X. PENUTUP      Dengan disampaikannya Kerangka Acuan Kerja Ini, Diharapkan kontraktor pelaksana dapat
                memahami yang selanjutnya menginterprestasikan dan mendefinisikan tugas yang diberikan secara
                                                                           
                benar, sehingga dapat menghasilkan suatu pekerjaan yang sesuai spesifikasi dan ketentuan
                                                                           
                                                                           
                                                                           
Demikian Kerangka Acuan Kerja (KAK) ini dibuat sebagai bahan acuan untuk melaksanakan kegiatan dan dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya                                          
                                                                           
                                           Kumurkek 11 Juli 2024           
                                                                           
                                       PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN            
                                         DINAS PEKERJAAN UMUM              
                                          KABUPATEN MAYBRAT                
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                                                           
                                      JEFRIANUS D. WAIMBEWER, ST           
                                         NIP. 19820112 201203 1 001
Tenders also won by CV Malamoi Makmur Persada
Authority
10 May 2023Rekonstruksi Jalan Bikar - WerurKab. TambrauwRp 14,983,306,900
23 April 2024Peningkatan Jalan Athabu - AitinyoKab. MaybratRp 10,789,829,250
26 October 2025Peningkatan Jalan Aimas - KlailiProvinsi Papua Barat DayaRp 10,162,223,000
16 February 2022Rekonstruksi Jalan Lingkungan Dan Drainase KlamonoKab. SorongRp 4,823,560,000
8 April 2022Pengembangan Jaringan Distribusi & Sambungan Rumah Klabulu (Kec. Malaimsimsa, Desa Klabulu)Kota SorongRp 3,504,000,000
10 September 2019Lanjutan Pentaan Jalan Canal Tahap IIIKab. SorongRp 2,472,010,000
29 June 2025Pembangunan Sarana Rumah SakitKab. MaybratRp 2,375,000,000
6 July 2021Penambahan Ruang Bersalin Puskesmas KlasasmanRp 2,357,500,000
11 August 2025Peningkatan Jalan Aspal Kota SorongKota SorongRp 2,050,000,000
23 February 2024Peningkatan Jalan Klayili - Kwakeik 2Kab. SorongRp 2,000,000,000