PEMERINTAH KABUPATEN LUWU
DINAS PERIKANAN
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
PA/KPA : KEPALA DINAS PERIKANAN
K/L/PD : PEMERINTAH KABUPATEN LUWU
SATKER/OPD : DINAS PERIKANAN
NAMA PPK : MUKHLIS SADAR, S.Kel
NAMA KEGIATAN : PENGELOLAAN PEMBUDIDAYAAN IKAN
NAMA PAKET PEKERJAAN : PERAWATAN GEDUNG NEGARA SEDERHANA
(RINGAN)
TAHUN ANGGARAN 2025
A. Latar Belakang Sehubungan dengan akan diadakannya kegiatan perawatan gedung
negara sederhana (ringan)- UPTD BBI air tawar , Sebelum melaksanakan
pekerjaan tersebut, dibutuhkan perencanaan/design yang akan
dijadikan pedoman dalam pelaksanaan pekerjaan. Perencanaan/design
tersebut dibuat oleh seorang/badan usaha yang bergerak dibidang
perencanaan/design bangunan.
1. Setiap Bangunan Negara harus direncanakan untuk kepentingan
dan dirancang dengan sebaik-baiknya, sehingga dapat memenuhi
kriteria teknis bangunan yang layak dari segi mutu, biaya, dan kriteria
administrasi bagi bangunan negara.
2. Pemberi jasa perencanaan kegiatan rehab untuk Bangunan Negara
perlu diarahkan secara baik dan menyeluruh, sehingga mampu
menghasilkan karya perencanaan teknis bangunan yang memadai
dan layak diterima menurut kaidah, norma serta tata laku profesional.
3. Kerangka Acuan Kerja (KAK) untuk pekerjaan perencanaan perlu
disiapkan secara matang, sehingga mampu mendorong perwujudan
karya perencanaan yang sesuai dengan kepentingan kegiatan.
4. Bangunan yang direncanakan diharapkan memenuhi kaidah-kaidah
arsitektur sesuai dengan kebutuhan ruang. Namun demikian
konsultan tetap mempertimbangkan ketersediaan dana yang
dialokasikan tahun ini.
5. Agar kegiatan konstruksi terlaksana dengan baik dalam memenuhi
unsur kekuatan (struktur), kenyamanan pengguna (estetika) dan
ekonomis, maka harus diawali dengan kegiatan perencanaan oleh
penyedia jasa Konsultansi Perencanan.
B. Lingkup Kegiatan Pekerjaan perawatan gedung negara sederhana (ringan)- UPTD BBI air
tawar meliputi :
I. PEKERJAAN PERSIAPAN / PENDAHULUAN
1 Pemasangan Papan Proyek
2 Pengukuran MC.0 + Pemasangan Bouwplank
3 Pembongkaran
4 Pengadaan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)
II. PEKERJAAN RANGKA LANGIT - LANGIT
1 Pekerjaan Rangka Plafond (Balok 5/5))
2 Penutup Plafond Kalsiboard tebal 3,5mm
3 Pak. List Plafond profil Kayu (5 Cm)
4 Pekerjaan Rangka Dinding(Balok 5/5))
5 Penutup Dinding Kalsiboard tebal 3,5mm (Kamar)
III. PEKERJAAN KUSEN, DAUN PINTU & JENDELA
1. Pekerjaan Kunsen Pintu Kayu
2 Pekerjaan Pas. Daun Pintu Kayu
IV. PEKERJAAN CAT
1. Pek. Cat Tembok Dinding Luar Bangunan
2. Pek. Cat Flafond
3. Pek. Cat Dinding Calsiboard
4. Pek. Cat Lisplank Kayu
5. Pek. Cat Kusen Pintu dan Daun Pintu
V. PEKERJAAN AKHIR
Luwu, November 2025
PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN,
MUKHLIS SADAR, S.Kel
NIP. 19820305 201101 1 009