Pekerjaan Renovasi Gedung Rumah Duka Pkn Rs Kanker Dharmais Dipa Blu Ta 2023

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 47807047
Date: 22 May 2023
Year: 2023
KLPD: Kementerian Kesehatan
Work Unit: Rumah Sakit Kanker Dharmais Jakarta
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Pengadaan Langsung
Contract Type: Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 194,457,229
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 192,792,229
Winner (Pemenang): PT Cemerlang Bersama Bangsawan
NPWP: 433017589003000
RUP Code: 43623155
Work Location: Jalan Letjend S Parman Kav 84-86. Slipi Jakarta Barat - Jakarta Barat (Kota)
Participants: 1
Attachment
KERANGKA  ACUAN KERJA                               
                                                                       
 PEKERJAAN   : Renovasi Rumah Duka Ex. Heaven                          
                                                                       
 1. LATAR BELAKANG                                                     
 Rumah Sakit Kanker Dharmais sejak tahun 2017 sudah ditetapkan sebagai Pusat
 Kanker Nasional berdasarkan SK Menteri Kesehatan No. HK.01.07/Menkes/531/2017.
                                                                       
 Sejalan dengan visi RS. Kanker Dharmais menjadi “caring and smart national cancer
 center”, implementasi transformasi layanan rujukan dan terwujudnya customer
 experience yang merupakan sasaran strategis RS, perlu dilakukan penataan ulang
 ruang pelayanan maupun ruang kerja di RS. Kanker Dharmais.            
                                                                       
 Salah satu upaya penataan ulang tersebut adalah dengan memindahkan beberapa
 ruang kantor atau unit kerja non medik dari gedung pelayanan ke gedung ex. rumah
 duka yang sudah selesai kerjasamanya di akhir tahun 2022 .            
                                                                       
 Deskripsi kebutuhan                                                   
                                                                       
 Pelaksanaan pekerjaan renovasi rumah duka menjadi area pelayanan non medik akan
 dilakukan secara bertahap dimana pada tahap awal akan disiapkan ruangan untuk
 pemindahan IPPJ dan BPJS center, sekretariat penerima barang dan jasa, Instalasi
 Kesling-K3, IPSRS, gudang.                                            
                                                                       
 2. MAKSUD DAN TUJUAN                                                  
a. Maksud                                                              
    Terlaksananya pekerjaan renovasi rumah duka ex.heaven              
b. Tujuan                                                              
    Terlaksananya penataan ulang area perkantoran dan pelayanan non medik
                                                                       
 3. TARGET/SASARAN                                                     
   Gedung rumah duka ex.heaven (denah terlampir)                       
                                                                       
 4. NAMA ORGANISASI PENGADAAN BARANG                                   
 a. K/L/D/I Kementerian Kesehatan Republik Indonesia                   
 b. Satker/SKPD Rumah Sakit Kanker “Dharmais”                          
 c. Pejabat Pembuat Komitmen Rumah Sakit Kanker “Dharmais”             
                                                                       
 5. SUMBER DANA DAN PERKIRAAN BIAYA                                    
 a. Sumber dana yang diperlukan adalah Dana DIPA Operasional BLU Rumah Sakit
   Kanker “Dharmais” Tahun 2023.                                       
 b. Total perkiraan biaya yang diperlukan diperkirakan sebesar Rp. 194.457.229
   (seratus sembilan puluh empat juta empat ratus lima puluh tujuh ribu dua ratus dua
   puluh sembilan rupiah) termasuk PPN 11%.                            
                                                                       
 RUANG LINGKUP, LOKASI PEKERJAAN, FASILITAS PENUNJANG                  
 a. Ruang lingkup/batasan lingkup pekerjaan adalah :                   
   - Pekerjaan persiapan, pemasangan barier, signage, pembongkaran dan 
     pembuangan puing pekerjaan.                                       
   - Pekerjaan sipil, arsitektur (detail terlampir)                    
 b. Lokasi pekerjaan adalah :                                          
   Gedung ex. Rumah Duka Jl. Letjen. S. Parman Kav. 84-86 Slipi Jakarta Barat
 c. Fasilitas penunjang yang disediakan oleh PA/KPA/PPK antara lain :  
   1. Air kerja                                                        
   2. Listrik kerja                                                    
                                                                       
7. METODE PELAKSANAAN PEKERJAAN                                        
 1. Pekerjaan Persiapan dan Bongkaran:                                 
    - Surat Ijin Kerja, Denah Kerja dan menempelkannya di depan Site.  
    - Marking                                                          
                                                                       
    - Tata Laksana K3 (personil dan signage)                           
    - Disiapkan APAR mengantisipasi Api;                               
    - Disiapkan Gambar Kerja dan Perspektif                            
                                                                       
 2. Pekerjaan sipil                                                    
 3. Pekerjaan arsitektur                                               
 4. Pekerjaan perapihan hasil demolish, puing-puing diangkut dengan karung dan
    dilakukan mobilisasi setiap harinya keluar dari site dan dilakukan pembuangan
    keluar dari lingkungan RS Kanker Dharmais.                         
                                                                       
 JANGKA WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN                                    
 Jangka waktu pelaksanaan pengadaan pekerjaan adalah 30 (tiga puluh) hari kalender,
 terhitung sejak tanggal SPMK diterbitkan. Sedangkan masa pemeliharaan 6 (enam)
 bulan terhitung sejak berita acara serah terima pekerjaan dibuat.     
                                                                       
 TENAGA AHLI dan PERUSAHAAN                                            
 Perusahaan yang berpengalaman melakukan pekerjaan renovasi ruangan    
                                                                       
 KELUARAN/PRODUK YANG DIHASILKAN                                       
 Hasil pelaksanaan pekerjaan sesuai dengan ketentuan yang terdapat pada BoQ (Bill Of
 Quantity).                                                            
 Penerapan RK3K :                                                      
      Fungsi K3 sangat diutamakan, berkaitan dengan risiko diantaranya :
                                                                       
      - Api, maka pengadaan APAR (Alat Pemadam Api Ringan) harus ada sejak
        persiapan pekerjaan;                                           
      - Air, pekerjaan Hydran/ splinkler harus berkoordinasi dengan ME Gedung;
                                                                       
      - Udara, kebersihan udara dan sirkulasinya sehingga wajib ada alat Dust
        Blower ventilator dan flexible host yang disalurkan dari dalam ke udara luar
        gedung;                                                        
      - Keamanan area kerja dan lift barang, harus terproteksi dengan baik;
                                                                       
      - Memiliki ijin bekerja ditempel di pintu masuk site;            
      - Para pekerja wajib mendaftar dan mengunakan tanda pengenal yang sudah
        diberikan oleh pihak keamanan gedung;                          
                                                                       
      - Kebersihan Site, penyedia wajib menyediakan karung-karung untuk sampah
        barang, kemasan dan mengeluarkannya secara berkala dengan kendaraan
        mobil pick-up/ box milik sendiri sehingga proyek selalu dalam keadaan
        bersih untuk kesehatan kerja dan menghindari kecelakaan kerja; 
                                                                       
                                                                       
      - Kesalahan Teknis khususnya berkaitan dengan koneksi M/E, pihak penyedia
        wajib melakukan koordinasi dan menyampaikan rencana sebelum setiap
        pekerjaan dimulai kepada Pengawas dilapangan / Pemberi Kerja, sehingga
        terhindar dari kekeliruan/ kesalahan teknis yang berpotensi menghadirkan
        risiko-risiko K3;                                              
                                                                       
                                                                       
 SPESIFIKASI TEKNIS PEKERJAAN KONSTRUKSI                               
 Spesifikasi teknis pekerjaan konstruksi antara lain :                 
                                                                       
 a. Ketentuan penggunaan bahan/material yang diperlukan;               
    1. Sesuai dengan daftar kuantitas dan spesifikasi teknis pekerjaan.
    2. Sesuai dengan Rencana Kerja & Syarat-syarat (RKS) Teknis.       
    3. Penggunaan bahan/material ramah lingkungan (green material) dan memiliki
      TKDN.                                                            
 b. Ketentuan penggunaan peralatan yang diperlukan;                    
    Peralatan yang digunakan harus sesuai dengan standar kebutuhan peralatan
    pekerjaan yang dilaksanakan.                                       
 c. Ketentuan penggunaan tenaga kerja;                                 
    - Tenaga kerja harus sesuai dengan standar kebutuhan untuk pekerjaan yang
      dilaksanakan.                                                    
    - Tenaga kerja harus memiliki pengalaman dan profesionalisme sesuai lingkup
      pekerjaan yang dibidangi, pernah melakukan pekerjaan dengan lingkup yang
      sama dengan pekerjaan yang akan dilaksanakan, dan hasil pekerjaan telah
      dievaluasi oleh user dengan kategori penilaian baik.             
 d. Metode kerja/prosedur pelaksanaan pekerjaan;                       
    1. Pelaksana Konstruksi harus menyediakan papan nama, rambu-rambu, dan
      pembatas/pagar pengaman pelaksanaan pekerjaan.                   
    2. Dalam melaksanakan pekerjaan tidak mengganggu pelayanan rumah sakit.
    3. Mengantisipasi kebutuhan tenaga kerja & material untuk mencegah terjadinya
      keterlambatan pekerjaan.                                         
    4. Berkoordinasi dengan Perencana Pekerjaan (Instalasi Pemeliharaan Sarana)
      dan Tim Teknis untuk setiap tahapan kegiatan.                    
    5. Berkoordinasi dengan Sekretariat Penerima Barang setiap material/bahan
      masuk dan pada saat penerimaan hasil pekerjaan.                  
    6. Pelaksanaan pekerjaan tidak menimbulkan dampak terhadap kondisi existing,
      apabila terjadi dampak pekerjaan baik disengaja maupun tidak sengaja, maka
      Kontraktor wajib memperbaiki sampai tuntas.                      
                                                                       
 e. Ketentuan gambar kerja;                                            
    1. Gambar shop drawing pada saat akan memulai pelaksanaan pekerjaan.
    2. Gambar as built drawing setelah pekerjaan selesai dilaksanakan. 
                                                                       
 f. Waktu Pelaksanaan/Time Schedule                                    
    Kontraktor wajib membuat jadwal waktu (time schedule) pelaksaaan.  
                                                                       
 g. Ketentuan pembuatan laporan dan dokumentasi;                       
    1. Laporan hasil pekerjaan                                         
    2. Dokumentasi Pekerjaan mulai dari 0-100%                         
                                                                       
 h. Ketentuan mengenai penerapan Manajemen Fasilitas dan Keselamatan (MFK)
    1. Dokumen PCRA                                                    
    2. Job Safety Analisis (JSA)                                       
    3. Ijin kerja dari Unit K3 RSKD                                    
    4. Safety Talk & Patrol                                            
    5. Alat Pelindung Diri (APD)                                       
                                                                       
                               Jakarta, 18 April 2023
Tenders also won by PT Cemerlang Bersama Bangsawan
Authority
18 July 2024Pengadaan Jasa Konstruksi Dapur Dan Kantor Teknis Pembangunan Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Toboali Kepulauan Bangka Beliltung Tahun Anggaran 2024Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia RIRp 9,000,720,000
7 September 2022Pembangunan Sarling Dan Finishing Gedung Kantor Pengadilan Negeri Pulau Punjung.Mahkamah AgungRp 4,112,500,000
3 September 2022Pekerjaan Renovasi Ruang Perawatan Dan Sarana Lainnya Pkn Rumah Sakit Kanker Dharmais Dipa Blu Tahun Anggaran 2022Kementerian KesehatanRp 1,536,586,000
10 August 2022Pengadaan Perbaikan Dan Perkuatan Struktur Gedung (Penambah Beban Laboratorium Dan Beban Gempa) Bblk Jakarta Ta.2022Kementerian KesehatanRp 885,804,000
30 April 2024Pekerjaan Peremajaan Plumbing Gedung Prijadi Praptosuhardjo I Dan Gedung Prijadi Praptosuhardjo II Kantor Pusat Direktorat Jenderal PerbendaharaanKementerian KeuanganRp 870,574,000
4 August 2023Pekerjaan Pembangunan Shelter Maratua, Berau, Pembangunan Shelter Bongan, Kutai Barat Dan Pembangunan Shelter Karangan, Kutai Timur, Kalimantan Timur 3 LokBadan Meteorologi, Klimatologi Dan GeofisikaRp 612,612,000
11 August 2023Pembangunan Shelter Paramasan, Banjar Dan Muara Uya,tabalong Kalimantan Selatan, 2 LokBadan Meteorologi, Klimatologi Dan GeofisikaRp 420,426,108
17 April 2023Pekerjaan Penggantian Plafon Berikut Lampu Pada Ruang Cempaka Lantai 5 Pkn Rumah Sakit Kanker Dharmais Dipa Blu Tahun Anggaran 2023Kementerian KesehatanRp 199,159,000
1 April 2024Belanja Pekerjaan Konstruksi Pemeliharaan Gedung Laboratorium Kesmavet Dan Rumah Dinas KeswanProvinsi DKI JakartaRp 195,471,000
26 July 2023Pengadaan Pekerjaan Konstruksi Perbaikan Toilet Umum Pria & Wanita Depan Lift Barang Lantai Basement 1 Sampai Lantai 3 Rumah Sakit Kanker Dharmais Tahun Anggaran 2023Kementerian KesehatanRp 184,444,000